Arsip Populer
Kapolres Magelang Musnahkan Ratusan Botol Minuman Keras
Dilihat 3512 kali 28 Mei 2019 15:16 BERITAMAGELANG.ID - Guna menjaga kondusivitas lingkungan masyarakat, jajaran Polres Magelang musnahkan ratusan botol miras dan kemasan literan, Selasa (28/5) di halaman belakang Mapolres Magelang, dengan cara digilas kendaraan berat [...]
Polres Magelang Launching Program Cashless Dan SKCK Door To Door
Dilihat 3512 kali 25 Februari 2021 12:10 BERITAMAGELANG.ID - Polres Magelang melaunching program pelayanan masyarakat 'Cashless Polres Magelang dan SKCK Door to Door', Kamis (25/2/2021). Melalui program ini, Polres Magelang berupaya memberikan terobosan kreatif serta inovatif bagi [...]
Deklarasi Forum Kepala Desa dan Perangkat Desa (FKPD) Kecamatan Mertoyudan
Dilihat 3511 kali 27 Mei 2022 15:50 BERITAMAGELANG.ID - Deklarasi Forum Kepala Desa dan Perangkat Desa (FKPD) Kecamatan Mertoyudan Kabupaten Magelang, digelar di Balai Desa Deyangan Mertoyudan Magelang, Jumat (27/5). Dalam kesempatan itu sebanyak 12 desa melakukan deklarasi FKPD, [...]
Stok Kantong Darah PMI Kabupaten Magelang Aman
Dilihat 3509 kali 02 Oktober 2019 17:28 BERITAMAGELANG.ID - Persediaan kantung darah di Unit Donor Darah (UDD) Kabupaten Magelang dalam status aman.Dengan jumlah kantung darah per Rabu (2/10), yaitu darah golongan A 16 kantong; B 69 kantong; O 84 kantong dan AB 29 kantong."Saat ini [...]
Berusia 3 Abad, Tari Topeng Bugis Kolomence Masih Lestari
Dilihat 3507 kali 06 April 2018 09:40 BERITAMAGELANG.ID - "Yola elo-yae lola", teriak penabuh gendang. Teriakan itu menjadi tanda Topeng Bugis siap menari. Gerak tangan kaki di balik Topeng Bugis seirama, patah-patah dalam langkah namun tegas. Topeng Bugis adalah tokoh utama dalam [...]
Pelantikan Pengurus IPSI Kabupaten Magelang
Dilihat 3507 kali 03 November 2018 20:03 BERITAMAGELANG.ID - Ketua Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Provinsi Jateng Heri Puriyanto melantik Pengurus IPSI Kabupaten Magelang Periode 2018-2022.Pelantikan berlangsung di rumah makan Gazebo Desa Tegalrejo, Kecamatan Tegalrejo Kabupaten [...]
Objek Wisata Magelang Sering Dijadikan Setting Film
Dilihat 3505 kali 24 Juni 2022 15:41 BERITAMAGELANG.ID - Beberapa daya tarik wisata di wilayah Kabupaten Magelang, sering dijadikan lokasi shooting film. Dipilihnya objek-objek wisata itu diharapkan membawa dampak yang signifikan agar wisata di Kabupaten Magelang lebih dikenal oleh [...]
Taruna Harus Perhatikan 'Nabitepi' Saat Menembak
Dilihat 3504 kali 21 September 2020 18:50 BERITAMAGELANG.ID - Gubernur Akademi Militer (Akmil) Magelang, Mayjen TNI Totok Imam Santoso minta kepada para taruna untuk mengutamakan faktor keamanan, dan tetap memperhatikan 'nabitepi' (nafas, bidik, tekan, picu) saat melakukan latihan [...]