Arsip Populer

Jemput Bola, Disdukcapil Akselerasi Rekam E-KTP

Dilihat 2994 kali 18 Juli 2018 14:33 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Magelang, kejar target perekaman E-KTP, dengan cara melakukan jemput bola ke beberapa kecamatan di Kabupaten Magelang.Kabid Pengelolaan Informasi [...]

Tangani Anak Tidak Sekolah (ATS) Pemkab Magelang Lakukan Pendekatan Humanis

Dilihat 2993 kali 16 Oktober 2024 18:30 BERITAMAGELANG.ID -Guna menekan angka Anak Tidak Sekolah (ATS), Pemerintah Kabupaten Magelang melakukan pendekatan humanis bersama Komunitas Masyarakat Peduli Pendidikan (KMPP) kepada masyarakat, agar lebih peduli terhadap [...]

Menoreh Trail Run Donasi Untuk Sekolah di Desa Ngargogondo Borobudur

Dilihat 2991 kali 29 September 2019 22:03 BERITAMAGELANG.ID - Menoreh Trail Run Charity 2019 (MTR) sukses digelar pada Minggu (29/9) di Balkondes Ngargogondo Borobudur Kabupaten Magelang.Diikuti 500 peserta, kegiatan tersebut juga bertujuan untuk amal, yaitu membantu peningkatan kualitas [...]

Satgas Pengawasan Covid-19 DPRD Apresiasi Layanan RS Merah Putih

Dilihat 2990 kali 05 Juni 2020 14:12 BERITAMAGELANG.ID - Tim Satgas Pengawasan Covid-19 DPRD Kabupaten Magelang sangat mengapresiasi kinerja RSUD Merah Putih khususnya dalam penanganan pasien corona.Menurut Ketua Tim Pengawasan Covid-19 DPRD Kabupaten Magelang, Grengseng Pamuji, [...]

Kejuaraan Arung Jeram Meriahkan HUT Kota Mungkid

Dilihat 2989 kali 12 Maret 2019 06:30 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 31 tim mengikuti Kejuaraan Arung Jeram Antar-Operator Sungai Elo Magelang, Jawa Tengah. Kejuaraan ini berlangsung sejak Senin (11/03) hingga Kamis (14/03) dalam rangkaian HUT ke-35 Kota Mungkid.Kepala Dinas [...]

Hujan Deras Picu Tanah Longsor dan Merusak Sejumlah Rumah Warga

Dilihat 2988 kali 07 Maret 2019 10:31 BERITAMAGELANG.ID - Bencana tanah longsor terjadi di sejumlah titik di Kabupaten Magelang paska hujan deras yang terjadi pada Rabu (06/03). Tidak ada korban jiwa dalam musibah itu, namun sedikitnya empat rumah warga rusak, dan lainnya [...]

Terpendam 50 Tahun, Potongan Arca Siwa Ditemukan di Kawasan Candi Borobudur

Dilihat 2988 kali 31 Agustus 2023 07:58 BERITAMAGELANG.ID - Patahan kaki arca Siwa berhasil ditemukan dalam tanah di kawasan Borobudur Kabupaten Magelang. Potongan yang terpisah lebih dari 50 tahun tersebut juga berhasil disatukan dengan bagian lainnya.Arkeolog Museum Cagar Budaya Unit [...]

Peringati Hardiknas, Disdikbud Selenggarakan Gelar Karya Pendidikan

Dilihat 2988 kali 02 Mei 2024 14:52 BERITAMAGELANG.ID- Memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tingkat Kabupaten Magelang Tahun 2024, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Magelang menyelenggarakan kegiatan 'Gelar Karya Pendidikan' mulai tanggal 2 hingga 4 Mei 2024 di [...]

Launching Gerakan Nasional Baca Buku, Pjs Bupati Magelang Mendongeng Untuk Anak PAUD

Dilihat 2987 kali 05 Mei 2018 11:57 BERITAMAGELANG.ID - Suasana berubah riuh seketika saat Pejabat sementara Bupati Magelang Tavip Supriyanto hadir dalam acara 'Launching Gerakan Nasional Orang Tua Membacakan Buku (Gernas Baku)' di Balai [...]

Tertangani, Banjir di Perumahan Secang

Dilihat 2987 kali 20 Februari 2024 20:48 BERITAMAGELANG.ID-Perumahan Gemilang Permai 3 tepatnya di Dusun Sumber Ketandan RT 19/ RW 06, Desa Secang, Kecamatan Secang tergenang banjir pada hari Selasa, 20 Februari 2024 pukul 14:00 WIB.Penyebab bencana banjir berasal dari luapan air [...]