Arsip Populer

Bupati Magelang Canangkan Program Kampung Keluarga Berkualitas

Dilihat 2964 kali 27 Juni 2023 20:05 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin mencanangkan program kampung keluarga berkualitas, desa ramah perempuan dan peduli anak serta pusat kesehatan sosial di 260 desa di Kabupaten Magelang secara serentak, bertempat di lokasi wisata [...]

Kualitas Produk SMK Dinilai Mampu Bersaing

Dilihat 2963 kali 19 Oktober 2018 12:38 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Subdit Kurikulum, Direktorat Pembinaan SMK, Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud RI, Mochamad Widiyanto, S.Pd., MT., mengatakan salah satu cara memberi kepercayaan dan penghargaan kepada siswa SMK adalah [...]

Saluran Air Meluap, Jalan Raya Secang - Temanggung Dilanda Banjir

Dilihat 2962 kali 22 Februari 2018 07:59 BERITAMAGELANG.ID - Hujan dengan intensitas lebat melanda wilayah Kecamatan Secang kurang lebih pukul 21.00 WIB, Rabu (21/02) hingga mengakibatkan banjir di sepanjang jalan raya Secang - Temanggung.Hujan lebat di [...]

Pasca Hujan Abu, Gunung Merapi Tertutup Kabut Tebal

Dilihat 2962 kali 10 Maret 2022 13:45 BERITAMAGELANG.ID - Pasca hujan abu tipis yang mengguyur kawasan objek wisata Ketep Pass di Sawangan Kabupaten Magelang, Gunung Merapi tertutup awan tebal. â€œSehingga banyak wisatawan yang memilih putar balik karena tidak [...]

Air Suci Waisak Disakralkan di Candi Mendut

Dilihat 2961 kali 03 Juni 2023 21:28 BERITAMAGELANG.ID - Jelang Perayaan Tri Suci Waisak 2567 BE/ 2023, ratusan umat Buddha menggelar ritual pensakralan air suci di Candi Mendut Kabupaten Magelang, Sabtu (3/6/2023).Nantinya air dan api diarak menuju Candi Borobudur untuk sarana Puja [...]

KPU Kabupaten Magelang Kembali Merekrut PPK Untuk Pilkada 2024

Dilihat 2960 kali 24 April 2024 16:40 BERITAMAGELANG.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magelang, bakal membuka pendaftaran untuk badan Adhoc Pimilihan Gubenur dan Wakil Gubernur, serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Magelang (Pilkada) 2024. Tahap pertama yang dibuka ialah [...]

Pameran 'Other Side' Suguhkan Seni Misterius

Dilihat 2959 kali 02 Desember 2018 15:57 BERITAMAGELANG. ID - Misterius dan penuh semangat kebersamaan, itulah yang ditampilkan lima seniman muda dalam pameran lukisan bertajuk 'Other Side' di Limanjawi Art House Brojonalan Kecamatan Borobudur Kabupaten Magelang."Mereka lima perupa [...]

Seleksi Calon Taruna Taruni Akademi TNI Sangat Ketat Dimusim Pandemi Covid 19

Dilihat 2959 kali 27 Agustus 2020 19:56 BERITAMAGELANG.ID - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengatakan, seleksi calon taruna/taruni tahun ini, dilaksanakan dengan penerapan protokol kesehatan secara ketat. Seluruh calon taruna/taruni integrasi yang dikirim ke pusat harus [...]

Dinyatakan Aman, Air Terjun Kedung Kayang Buka Kembali Hari Ini

Dilihat 2959 kali 10 Maret 2021 08:32 BERITAMAGELANG.ID - Sudah dinyatakan aman, Daya Tarik Wisata (DTW) Air Terjun Kedung Kayang di Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang, dibuka kembali mulai hari ini, Rabu (10/3/2021). Air Terjun Kedung Kayang yang berada di lereng Gunung Merapi [...]

Masa Jabatan Habis, Pj Sekda Kembali Dilantik

Dilihat 2958 kali 06 Maret 2019 15:05 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang, Zaenal Arifin, SIP kembali melantik Kepala BPPKAD Drs. Adi Waryanto, sebagai Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kabupaten Magelang. Adi dilantik berdasarkan Surat Keputusan Bupati Magelang No. [...]