Arsip Populer


Asyik Nonton Kethoprak, Rumah Warga Ludes Terbakar
Dilihat 2163 kali 01 April 2018 08:19 BERITAMAGELANG.ID - Kebakaran hebat melanda pemukiman padat penduduk Dusun Puluhan Desa Ketep Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang Jawa Tengah Minggu (01/04) dini hari. Tak banyak barang tersisa dari musibah itu, termasuk hewan ternak sapi tewas [...]
Kebakaran Merbabu, Pemadaman Api Dilakukan Secara Manual
Dilihat 2163 kali 13 September 2019 14:02 BERITAMAGELANG.ID - Kebakaran hutan Taman Nasional Gunung Merbabu semakin meluas hingga tiga Kabupaten. Operasi pemadaman kebakaran dilanjutkan Jumat (13/9) pagi.Pihak TNG Merbabu memperkirakan luas lahan yang terbakar mencapai 200 hektar [...]
Masa Jabatan Kepala Desa Diperpanjang Jadi 8 Tahun
Dilihat 2163 kali 08 Juni 2024 18:41 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang mengukuhkan dan menyerahkan Surat Keputusan (SK) tentang perpanjangan masa jabatan Kepala Desa se-Kabupaten Magelang, di GOR Gemilang, Komplek Setda Kabupaten Magelang, Kamis [...]
Gerakan Melindungi Hak Pilih Sukseskan Pemilu 2019
Dilihat 2162 kali 01 Oktober 2018 17:27 BERITAMAGELANG.ID - Pj Sekda Kabupaten Magelang, Drs. Endra Endah Wacana resmikan peluncuran Gerakan Melindungi Hak Pilih (GMHP) di Aula Balai Desa Banyurojo, Kecamatan Mertoyudan Magelang, Jawa Tengah, Senin (01/10).Kegiatan tersebut turut [...]
Ratusan Guru Antusias Ikuti Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan
Dilihat 2162 kali 27 Februari 2019 12:57 BERITAMAGELANG.ID - Ratusan guru yang tergabung dalam Forum Guru Muhammadiyah (FGM) Kabupaten Magelang, mengikuti Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan dari Anggota MPR RI, Selasa (26/02).Keempat Pilar Kebangsaan ini yakni Pancasila sebagai Dasar [...]
Ngabuburit, Istri Bupati Magelang Bagikan Santunan Lansia
Dilihat 2162 kali 03 Juni 2019 10:19 BERITAMAGELANG.ID - Istri Bupati Magelang atau Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Christanti Zaenal Arifin, bersama teman-temannya yang tergabung dalam ikatan alumni SMAN 1 (SMANSA) Magelang, membagikan santunan kepada sejumlah lansia di [...]
Pasien Sembuh Bertambah Empat Orang
Dilihat 2162 kali 31 Mei 2020 18:39 BERITAMAGELANG.ID - Jumlah kesembuhan pasien positif Covid-19 di Kabupaten Magelang, kembali bertambah empat orang, Minggu (31/5/2020), semuanya berasal dari Kecamatan Candimulyo."Sebelumnya, mereka menjalani isolasi mandiri di rumahnya dengan [...]
Bupati Magelang Jajal Maung, Kendaraan Taktis dari Presiden Prabowo
Dilihat 2162 kali 05 Maret 2025 16:35 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang, Grengseng Pamuji berkesempatan menjajal mobil maung keliling Candi Borobudur, Rabu (5/3/2025). Kendaraan operasional dari Kementerian Pertahanan untuk Kodim 0705 Magelang tersebut diproyeksikan menjadi [...]