Arsip Populer


Bupati Magelang Tandatangani MoU KUA PPAS Perubahan Tahun Anggaran 2023
Dilihat 1667 kali 11 September 2023 11:23 BERITAMAGELANG.ID- Bupati Magelang Zaenal Arifin bersama DPRD Kabupaten Magelang menandatangani MoU Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Perubahan Tahun Anggaran 2023 di Ruang Sidang Paripurna DPRD [...]
Gunung Merapi Kembali Meletus Pagi Ini
Dilihat 1666 kali 01 Juni 2018 10:14 BERITAMAGELANG.ID - Gunung Merapi kembali meletus Jumat (01/06) pagi. Letusan kali ini diiringi suara gemuruh yang membuat warga dilanda kepanikan.Erupsi kali ini teramati dari Pos Pengamatan Ngepos Desa Ngablak, Srumbung, Magelang, Jawa [...]
Hutan Nasional Gunung Merapi Kembali Terbakar
Dilihat 1666 kali 04 Oktober 2019 15:14 BERITAMAGELANG.ID - Hutan Gunung Merapi di antara alur Sungai putih dan Kali Bebeng Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang terbakar hebat, Jumat (4/10)."Titik api pertama kali terlihat pukul 11.10 WIB dari bawah," kata warga Purwosari, Ngablak [...]
DPU Perbaiki Jalur Evakuasi Di Beberapa Titik
Dilihat 1666 kali 09 November 2020 12:44 BERITAMAGELANG.ID - Dengan ditetapkannya status Merapi menjadi siaga level III, Pemerintah Daerah Kabupaten Magelang melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) terus melakukan persiapan terkait dengan perbaikan jalur evakuasi di [...]
Pemkab Magelang Hibahkan 72 Miliar Dana Pilkada 2024 Kepada KPU dan Bawaslu
Dilihat 1666 kali 10 November 2023 15:16 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang bersama dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Magelang melaksanakan Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah Penyelenggaraan Pemilihan Bupati dan [...]
Polri dan TNI Sinergi Kemitraan Bangun Masjid At Taawud
Dilihat 1665 kali 12 April 2018 12:02 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dusun Bejen, Suyoto mengungkapkan apresiasinya kepada Anggota TNI, Polri, juga masyarakat yang sudah membantu proses pembangunan Masjid At Taawud di Dusun Bejen, Desa Wanurejo [...]
BPBD Terus Tambahkan Tempat Pengungsian, Mayoritas Gedung Sekolah
Dilihat 1665 kali 15 November 2020 20:36 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang, Edy Susanto mengatakan sudah menyiapkan 44 tempat pengungsian, 32 diantaranya adalah sekolah. "Sekolah sudah mulai dipersiapkan sebagai [...]
Bupati Magelang Launching Aplikasi "Si Sunan Dukuh"
Dilihat 1665 kali 05 Desember 2023 12:45 BERITAMAGELANG.ID- Sebagai upaya percepatan penyusunan produk hukum daerah, Bagian Hukum Setda Kabupaten Magelang bekerjasama dengan Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) membuat aplikasi Sistem Informasi Penyusunan Produk Hukum Daerah [...]