
Pemkab Magelang Berikan Usulan Lokasi Pengganti Exit Tol Jogja Bawen
05 Desember 2023 09:02 BERITAMAGELANG.ID-Kementrian PUPR hingga kini belum menentukan lokasi baru pengganti exit tol Jogja Bawen di Kabupaten Magelang. Selain itu proses tukar guling lahan untuk tanah kas desa atau TKD disejumlah lokasi juga belum rampung.Pejabat [...]
KPU Kabupaten Magelang Baru Terima Logistik Pemilu 40 Persen
05 Desember 2023 07:24 BERITAMAGELANG.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magelang masih menunggu kelengkapan logistik Pemilu 2024. Hingga kini KPU Kabupaten Magelang baru menerima logistik Pemilu menyentuh sekitar 40 persen berupa tinta, puluhan ribu [...]
Masuk Masa Purna Tugas, Bupati Magelang Terus Dorong Pembangunan Di Kabupaten Magelang
04 Desember 2023 18:51 BERITAMAGELANG.ID- Bupati Magelang Zaenal Arifin, SIP didampingi Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Christanti Handayani Zaenal Arifin dan jajarannya menghadiri acara Rapat Koordinasi Sinergitas Kewilayahan di Kecamatan Secang dan [...]
Peringati 32 Tahun Borobudur Tample Compunds Akan Digelar Argya Abhidaya
04 Desember 2023 05:17 BERITAMAGELANG.ID-DAlam rangka memperingati 32 tahun Komplek Kompleks Candi Borobudur (Borobudur Temple Compounds) sebagai Warisan dunia, Museum dan Cagar Budaya (MCB) Warisan Dunia Borobudur akan menyelenggarakan kegiatan yang mengangkat seni [...]
Festival Panen Raya Sebagai Aksi Nyata Guru Penggerak
02 Desember 2023 12:29 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Magelang Slamet Ahmad Husein, membuka secara resmi Lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 8 Kabupaten Magelang, Sabtu (2/12/2023). Kegiatan tersebut merupakan rangkaian [...]
Talud Longsor di Ngablak, Satu Korban Meninggal Dunia
01 Desember 2023 23:01 BERITAMAGELANG.ID - Dipicu hujan deras, talud sebuah bangunan di Dusun Ngablak Kabupaten Magelang longsor pada Jumat (1/12) sore.Kapolsek Ngablak, Iptu Suhartoyo mengatakan, musibah talud longsor itu terjadi pada Jumat (1/12) sekitar pukul 15.45 [...]
KMPP Kabupaten Magelang Studi Banding ke Blora Soal Penanganan ATS
01 Desember 2023 17:42 BERITAMAGELANG.ID - Semangat mencari solusi untuk membantu Anak Tidak Sekolah (ATS) di Kabupaten Magelang agar kembali bersekolah, tim Komunitas Masyarakat Peduli Pendidikan (KMPP) bersama Bappeda dan Litbangda Kabupaten Magelang, mengumpulkan [...]
Upah Minimum Kabupaten Dalam Perspektif Ekonomi
01 Desember 2023 13:35 JIKA ritual demokrasi siklusnya 5 tahun, maka ritual para pekerja/buruh berlangsung tahunan, setiap bulan Nopember. Jika pesta demokrasi dijaman orba diiringi syair lagu seluruh rakyat menyambut gembira, pas menyambut UMK bagaimana suasana hati [...]