Cari Query : "beritamagelang", found 7984 result(s).

Tujuh Warga Mungkid Terkonfirmasi Positif Covid-19

22 Maret 2021 18:39 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 7 warga di Kecamatan Mungkid, dinyatakan terkonfirmasi Covid-19 Senin (22/3/2021). Total, hari ini ada tambahan 11 pasien baru. Selain dari Mungkid, juga ada dari Secang dua orang dan satu orang di Mertoyudan serta [...]

Disparora Kabupaten Magelang Dukung KSPN Berbasis Desa Wisata

22 Maret 2021 15:32 BERITAMAGELANG.ID - Meski telah divaksinasi covid-19, para pelaku wisata di Kabupaten Magelang diharapkan tetap melaksanakan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) dengan protokol kesehatan. Hal itu juga guna mendukung pengembangan pariwisata terpadu di [...]

Malam Tirakatan HUT Kota Mungkid Digelar Virtual

22 Maret 2021 10:08 BERITAMAGELANG.ID - Memperingati HUT ke-37 Kota Mungkid Tahun 2021, Pemerintah Kabupaten Magelang menyelenggarakan kegiatan malam Tirakatan sederhana secara virtual karena masih dalam masa Pandemi Covid-19.Bupati Magelang, Zaenal Arifin [...]

Total Pasien Sembuh Covid-19 Tembus Delapan Ribu Orang

21 Maret 2021 18:08 BERITAMAGELANG.ID - Total pasien terkonfirmasi Covid-19 yang dinyatakan sembuh di Kabupaten Magelang hingga Minggu (21/3/2021), ada 8.442 orang. Sementara yang masih dalam penyembuhan ada 138 orang, terdiri dari 41 dirawat di sejumlah rumah sakit [...]

Pemandian Air Hangat Di Tempuran Dimanfaatkan Untuk Terapi Penyakit Kulit

21 Maret 2021 17:08 BERITAMAGELANG.ID - Potensi alam Dusun Dimajar Desa Sumberarum Kecamatan Tempuran Kabupaten Magelang terbilang unik. Di lokasi tersebut terdapat sumber mata air hangat, yang biasa digunakan oleh orang-orang sebagai tempat terapi penyembuhan, [...]

Pawon Teh Tudung Sajikan Minuman Panas Agar 'Kemepyar'

20 Maret 2021 18:21 BERITAMAGELANG.ID -  Satu lagi tempat nongkrong asyik di lereng Gunung Sumbing. Namanya Pawon Teh Tudung  (PTT) yang berada di Desa Genito Kecamatan Windusari Kabupaten Magelang. Sengaja diberi nama "Pawon Teh Tudung" untuk [...]

Tradisi Merti Kali Brengkal, Upaya Warga Merbabu Menjaga Sumber Air

20 Maret 2021 16:56 BERITAMAGELANG.ID - Berupaya menjaga kelestarian sumber mata air, masyarakat di lereng Gunung Merbabu menggelar upacara budaya Merti Kali Brengkal di Desa Kaponan Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang, Sabtu (20/3/2021).Selain membersihkan sumber [...]

Pasien Covid-19 Dirawat Di Rumah Sakit Terus Berkurang

20 Maret 2021 16:48 BERITAMAGELANG.ID - Pasien terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten Magelang yang dirawat di sejumlah rumah sakit, hingga Sabtu (20/3/2021) tinggal 39 orang. Sedangkan yang menjalani isolasi mandiri (isman), tinggal 93 orang."Kita berharap, jumlah [...]

Pasien Sembuh Covid-19 Terus Bertambah

19 Maret 2021 20:53 BERITAMAGELANG.ID - Pasien sembuh Covid-19 di Kabupaten Magelang, terus bertambah. Hari ini Jumat (19/3/2021), bertambah 20 orang. Total kini pasien sembuh covid-19 menjadi 8.432 orang dari 8.830 jumlah total pasien terkonfirmasi di Kabupaten [...]

Permudah Layanan Nasabah, Segera Diluncurkan Aplikasi Quick Bapas

19 Maret 2021 12:26 BERITAMAGELANG - Guna memberikan kemudahan pelayanan kepada nasabah, Bank Bapas 69 Magelang segera meluncurkan aplikasi Quick Bapas."Dua bulan lagi kami akan meluncurkan aplikasi Quick Bapas kepada nasabah, saat ini sedang dalam masa uji coba [...]