Arsip Populer

Danramil Borobudur Ajak Masyarakat Wujudkan NKRI Berdaulat dan Sejahtera

Dilihat 2809 kali 17 April 2018 11:19 BERITAMAGELANG.ID - Koramil 19 Borobudur Kodim 0705/Magelang menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama komponen masyarakat di Aula Kecamatan Borobudur, Selasa (17/04). Komsos diadakan guna saling tukar informasi dan mengambil tema [...]

Semarak HUT ke-39 SMA Negeri 1 Kota Mungkid Tonjolkan Literasi Budaya

Dilihat 2809 kali 15 Desember 2022 17:24 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang Adi Waryanto menghadiri acara Gelar Prestasi Siswa dengan tema 'Warna-Warni Literasi Budaya Generasi Masa Kini 'WISANGGENI' Dalam Rangka Peringatan HUT SMA Negeri 1 [...]

Erupsi, Sejumlah Objek Wisata Alam Lereng Merapi Ditutup Sementara

Dilihat 2809 kali 12 Maret 2023 14:13 BERITAMAGELANG.ID - Menyikapi kondisi terkini Merapi pasca erupsi yang disertai luncuran awan panas pada Sabtu (11/3), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Balai Taman Nasional Gunung Merapi menutup sementara objek wisata aktif, sebagai [...]

Pelayanan KB Serentak Sejuta Akseptor (PSA) Lampaui Target

Dilihat 2808 kali 21 Juni 2023 08:25 BERITAMGELANG.ID-Pelayanan KB serentak tahun 2023 di Kabupaten Magelang berhasil melampaui target. Sebanyak 10.556 pasangan usia subur atau 101,6% dapat terlayani menjadi akseptor KB dari target sebanyak 10.390 akseptor. Hal tersebut disampaikan [...]

Dinsos PPKB PPPA Kabupaten Magelang Selenggarakan Kegiatan Orientasi Penggunaan KKA Bagi BKB dan PKB

Dilihat 2808 kali 25 Juli 2023 07:48 BERITAMAGELANG.ID-Dalam rangka meningkatkan kemampuan keluarga memantau  tumbuh kembang anak, Dinas Sosial PPKB PPPA Kabupaten Magelang menyelenggarakan Orientasi Penggunaan KKA (Kartu Kembang Anak) bagi Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB) [...]

Dispeterikan Terus Tingkatkan Konsumsi Ikan Masyarakat

Dilihat 2807 kali 11 Desember 2018 12:06 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang melalui Dinas Peternakan dan Perikanan setempat menggelar sejumlah lomba dan menggelorakan semangat gemar makan ikan dalam rangka peringatan Hari Ikan Nasional (Harkanas) kelima tahun 2018 di [...]

400 Budaya Spiritual Teridentifikasi di Kawasan Borobudur

Dilihat 2807 kali 08 November 2021 20:50 BERITAMAGELANG.ID - Terdapat 400 budaya spiritual yang berhasil diidentifikasi di 20 desa yang terdapat di Kecamatan Borobudur Kabupaten Magelang. Hasil identifikasi budaya spiritual tersebut diharapkan dapat digunakan sebagai pijakan bagi upaya [...]

Pelajar Tangkal Radikalisme Lewat Video Pendek

Dilihat 2806 kali 01 November 2018 08:20 BERITAMAGELANG.ID - Banyak cara dilakukan untuk mencegah masuknya faham radikalisme dan terorisme, salah satunya lewat video pendek. Untuk membekali skill produksi video pendek tersebut, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme [...]

RS Syubbanul Wathon Gelar Pengobatan Gratis Untuk Para Santri

Dilihat 2806 kali 22 Oktober 2020 19:40 BERITAMAGELANG.ID - Menyambut hari Santri Nasional (HSN) 2020, RSU Syubbanul Wathon mengadakan pemeriksaan dan pengobatan gratis untuk para santri, Kamis (22/10/2020). Puluhan santri dan santriwati dari sejumlah pondok pesantren di kawasan [...]

Di Tengah Pandemi, Satpol PP Kabupaten Magelang Raih Prestasi

Dilihat 2806 kali 24 Oktober 2020 07:11 BERITAMAGELANG.ID - Satpol PP Kabupaten Magelang meraih prestasi dalam rangka HUT Satpol PP ke-70 dan Satlinmas ke-58 tingkat Provinsi Jawa Tengah yang diselenggarakan pada 23 Oktober 2020 di Hotel Sahid Mandarin Pekalongan."Kami berhasil [...]