Arsip Populer
Potret Toleransi Dalam Perayaan Hari Raya Idul Fitri Di Merapisari Ngablak
Dilihat 2628 kali 11 April 2024 10:08 BERITAMAGELANG.ID-Potret toleransi terlihat di Dusun Merapisari Kecamatan Ngablak. Di sini, umat lintas agama turut memeriahkan perayaan hari raya Idul Fitri 1445H Kamis (10/4/2024). Kegiatan tersebut merupakan inisiatif dari warga Dusun [...]
Pendaftaran Caleg Kabupaten Magelang Masih Sepi
Dilihat 2627 kali 09 Juli 2018 15:39 BERITAMAGELANG.ID - KPU Kabupaten Magelang hingga saat ini masih membuka pendaftaran bagi para calon legislatif yang akan maju pada perhelatan pemilihan legislatif DPRD Kabupaten Magelang. Namun, hingga saat ini masih belum ada satu pun yang [...]
Kapolres Magelang Ajak Admin Media Sosial Lawan Berita Hoax
Dilihat 2626 kali 18 Agustus 2018 18:58 BERITAMAGELANG.ID - Dalam melayani masyarakat, kepolisian tidak mungkin bergerak sendiri. Tidak mungkin pula menjalankan tugas-tugasnya sendiri, melainkan harus bekerja sama bahu-membahu bersama elemen masyarakat. Demikian disampaikan [...]
Bupati Magelang Buka TMMD Sengkuyung Di Desa Krincing, Secang
Dilihat 2626 kali 10 Mei 2023 14:22 BERITAMAGELANG.ID- Bupati Magelang Zaenal Arifin memimpin upacara pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I Tahun Anggaran 2023 dengan mengangkat tema 'Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Semakin [...]
Silaturahmi Untuk Mitigasi Bencana
Dilihat 2626 kali 29 Desember 2023 08:03 BERITAMAGELANG.ID-Dalam rangka mengurangi risiko bencana, Desa Ngablak Kecamatan Srumbung selalu membina kedekatan dan keakraban serta silaturahmi dengan desa bersaudara (sister Village). Upaya membangun kedekatan itu dilaksanakan dalam [...]
Pasien Covid-19 Tambah 7, Sembuh 17 Orang
Dilihat 2625 kali 31 Mei 2021 21:16 BERITAMAGELANG.ID - Pasien terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten Magelang yang dinyatakan sembuh pada Senin (31/5/2021), bertambah 17 orang. Namun ada tambahan 7 pasien baru dan satu alih status domisili dari Kecamatan Mertoyudan. Dengan tambahan [...]
Jembatan Darurat Ambrol, Warga dan Babinsa Jadi Korban
Dilihat 2624 kali 30 Maret 2018 11:43 BERITAMAGELANG.ID - Sebuah jembatan darurat di Dusun Jetis, Desa Menoreh Kecamatan Salaman Kabupaten Magelang, Jawa Tengah tiba-tiba ambrol pada Jumat (30/03). Dua orang warga dan dua anggota Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 0705 Magelang [...]
Kementrian BUMN Bangun Jalan Infrastruktur Desa
Dilihat 2624 kali 23 April 2018 07:52 BERITAMAGELANG.ID - Memperingati HUT ke-20, Kementrian BUMN bekerja sama dengan PT Patra Jasa melaksanakan program padat karya tunai yang difokuskan pada dua desa di Kecamatan Borobudur, yakni Desa Sambeng dan [...]