Arsip Populer

Banggar DPRD dan Sekda Kabupaten Magelang Tinjau RSUD Merah Putih

Dilihat 2322 kali 22 November 2019 18:31 BERITAMAGELANG.ID - Anggota Badan Anggaran DPRD Kabupaten Magelang, Jumat (22/11-2019), meninjau proyek pembangunan RSUD Merah Putih Kabupaten Magelang yang berada di ruas jalan protokol yang menghubungkan Magelang - Yogyakarta.Setelah [...]

Warga Di Salaman Bikin APD Gratis Untuk Tenaga Medis

Dilihat 2322 kali 07 April 2020 16:13 BERITAMAGELANG.ID - Keterbatasan Alat Pelindung Diri (APD) bagi petugas medis yang menangani Covid-19, membuat warga perumahan Griya Asri, RT 54 RW 16 dusun Jurusawah desa Menoreh, kecamatan Salaman kabupaten Magelang prihatin. Mereka [...]

Pasien Covid-19 Dirawat Di Rumah Sakit Terus Berkurang

Dilihat 2322 kali 20 Maret 2021 16:48 BERITAMAGELANG.ID - Pasien terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten Magelang yang dirawat di sejumlah rumah sakit, hingga Sabtu (20/3/2021) tinggal 39 orang. Sedangkan yang menjalani isolasi mandiri (isman), tinggal 93 orang."Kita berharap, jumlah [...]

Pemkab Magelang Siagakan Tempat Isolasi Terpadu Covid-19

Dilihat 2322 kali 19 Januari 2022 09:05 BERITAMAGELANG.ID - Pemkab Magelang tetap menyiagakan tempat isolasi terpadu (isoter) meski saat ini tidak ada pasien terkonfirmasi Covid-19 yang dirawat di Bapelkes Salaman. Hal ini sebagai antisipasi apabila terjadi lonjakan ketiga, akibat [...]

Dusun Karang Banyudono Dukun Dicanangkan Jadi Kampung Pancasila

Dilihat 2322 kali 02 April 2022 14:10 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin bersama jajaran Forkopimda mencanangkan Dusun Karang di Desa Banyudono, Dukun, sebagai Kampung Pancasila Kodim 0705/Magelang, Sabtu (2/4). Bupati mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang [...]

Magelang dan Boyolali Siapkan Intervensi Gizi Pengungsi Merapi

Dilihat 2322 kali 14 Februari 2023 08:15 BERITAMAGELANG.ID - Dua kabupaten di Jawa Tengah, yaitu Magelang dan Boyolali bersiap menerapkan intervensi gizi bagi pengungsi erupsi Gunung Merapi. Dalam dokumen rencana kontingensi yang disusun Undip dan UNICEF, penyediaan logistik pengungsi [...]

Pemkab Magelang Terima Hibah Kendaraan Operasional Taman dari Bank Jateng Mungkid

Dilihat 2322 kali 10 Agustus 2023 14:04 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang menerima bantuan hibah berupa 1 unit kendaraan (mobil) operasional taman dari Bank Jateng Cabang Mungkid. Hibah tersebut diserahkan secara langsung oleh Pemimpin Bank Jateng Cabang [...]

Peringati Hari Olahraga Nasional, Pemkab Magelang Gelar Senam Sehat Bersama

Dilihat 2322 kali 29 September 2023 11:53 BERITAMAGELANG.ID - Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Christanti Handayani Zaenal Arifin didampingi Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang, Mulyanto dan Ketua Darma Wanita Persatuan (DWP) , Siti [...]

Kabupaten Magelang Raih Penghargaan Program Kampung Iklim Nasional 2018

Dilihat 2321 kali 24 Oktober 2018 15:20 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang sukses meraih penghargaan Program Kampung Iklim (Proklim) Daerah tingkat nasional, dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Direktur Jenderal [...]

Dusun Ngadirojo Juara I Satkamling Kabupaten Magelang

Dilihat 2321 kali 07 Juni 2023 13:20 BERITAMAGELANG.ID - Situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Magelang termasuk kondusif. Meskipun demikian, masyarakat diharapkan tidak terlena dalam zona nyaman tersebut. Situasi keamanan dapat berubah cepat, [...]