Arsip Populer

Partai Politik Harus Penuhi Kuota 30 Persen Caleg Perempuan

Dilihat 2223 kali 14 Juli 2018 10:12 BERITAMAGELANG.ID - KPU Kabupaten Magelang meminta tiap Partai Politik (Parpol) mematuhi aturan tentang keterwakilan jumlah perempuan pada Pemilu Legislatif 2019 di Kabupaten Magelang. "Jadi 30 persen calon legislatif untuk Pileg 2019 [...]

Jaga Stabilitas Rupiah, Bank Indonesia Dukung Pengembangan Desa Wisata Candirejo

Dilihat 2223 kali 29 Agustus 2018 18:53 BERITAMAGELANG.ID - Menjaga stabilitas rupiah dan meningkatkan devisa serta valuta asing, Bank Indonesia berinovasi dengan mendorong aktivitas pariwisata di berbagai daerah. Demikian diungkapkan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI) [...]

Desa Girirejo Menjadi Juara Pertama Desa Mandiri Sampah Tingkat Jateng

Dilihat 2223 kali 21 Maret 2024 11:51 BERITAMAGELANG ID - Desa Girirejo, Kecamatan Ngablak, Kabupaten Magelang, kembali menjadi juara pertama sebagai  Desa Mandiri Sampah Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2024 yang diselenggarakan  Dinas Lingkungan Hidup dan [...]

Ini Sanksi Bagi Kendaraan Bermotor Di Jalur Lambat Pecinan Muntilan

Dilihat 2222 kali 29 Januari 2020 22:05 BERITAMAGELANG.ID - Menanggapi pelanggaran lalu lintas di jalur lambat Pecinan Muntilan, Kasat Lantas Polres Magelang, AKP Fadli mengaku pihaknya telah menerima berbagai keluhan terkait hal tersebut.Adapun pelanggaran yang terjadi adalah [...]

Sedekah Bumi "Punthuk Setumbu" Di Tengah Pandemi Covid-19

Dilihat 2222 kali 16 November 2020 13:42 BERITAMAGELANG.ID - Di tengah pandemi Covid-19, warga Dusun Kurahan Desa Karangrejo Kecamatan Borobudur Kabupaten Magelang tetap mengadakan 'Sedekah Bumi Uluwetu'. Sedekah bumi ini sebagai bentuk rasa syukur warga atas kemakmuran yang diberikan [...]

Sekolah Ini Produksi APD Untuk Tenaga Medis

Dilihat 2221 kali 29 April 2020 10:24 BERITAMAGELANG.ID - Sebagai respon atas minimnya ketersediaan Alat Pelindung Diri (APD) bagi tenaga medis, para siswa jurusan Tata Busana Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah Dukun Kabupaten Magelang berinisiatif membuat masker dan baju [...]

Antisipasi Erupsi Merapi, Candi Mendut Juga Ditutup Terpaulin

Dilihat 2221 kali 26 November 2020 21:01 BERITAMAGELANG.ID - Petugas Balai Konservasi Borobudur mengantisipasi hujan abu vulkanik erupsi Gunung Merapi, salah satunya dengan menutup Candi Mendut dengan bahan terpaulin.Koordinator Kelompok Kerja Pemeliharaan Kawasan Cagar Budaya Borobudur [...]

Kepala Perpusnas Apresiasi Perkembangan Literasi Di Kabupaten Magelang

Dilihat 2221 kali 01 April 2021 13:55 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Perpustakaan Nasional Muhammad Syarif Bando mengapresiasi perkembangan literasi di Kabupaten Magelang. Bahkan, indikator budaya membaca di Kabupaten Magelang terus meningkat. "Kami mengapresiasi upaya Pemkab [...]

ATS Masih Semangat Kembali Bersekolah

Dilihat 2221 kali 17 November 2023 14:18 BERITAMAGELANG.ID - Sisa semangat Anak Tidak Sekolah (ATS) di kawasan kaki gunung sumbing Desa Temanggung, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, masih cukup tinggi. Saat tim Komunitas Masyarakat Peduli Pendidikan (KMPP) melakukan [...]

Jembatan Penghubung Antardesa di Salam, Dibangun Ulang

Dilihat 2221 kali 12 September 2024 16:33 BERITAMAGELANG.ID - Jembatan di Dusun Gunungsari, Gulon, Kecamatan Salam akhirnya diperbaiki. Lantaran kondisinya sudah memprihatinkan. Pondasi tiang penyangga bagian tengah jembatan miring dan tergerus derasnya aliran Sungai [...]