Arsip Kategori


Wahana Baru Sinema Interaktif Candi Borobudur
14 Juni 2018 06:19 BERITAMAGELANG.ID - Pengelola Taman Wisata Candi Borobudur Kabupaten Magelang, Jawa Tengah mempersembahkan sebuah wahana baru, sinema interaktif digital di Museum Samudraraksa.Dirut PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu [...]
Bulan Ramadan, Universitas Muhammadiyah Magelang Raih Segudang Prestasi
09 Juni 2018 21:14 BERITAMAGELANG.ID - Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang menorehkan sejumlah prestasi membanggakan, salah satunya mendapat 41 dana hibah Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) dari Kemenristek Dikti 2018. Jumlah itu menempatkan UM Magelang [...]
Bertahap, Kabupaten Magelang Terapkan Program Smart City
08 Juni 2018 15:40 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Magelang, Agus Liem menyebutkan, saat ini sudah ada 9 SKPD di Kabupaten Magelang yang tengah mempersiapkan program Smart City. Hal ini diungkapkan Agus Liem, usai penandatanganan kerjasama [...]
Pemkab Magelang Teken Kerja Sama Smart City Dengan PT Telkom
08 Juni 2018 13:30 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menandatangani kesepakatan dengan PT Telkom tentang kerja sama pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi untuk meningkatkan Program Smart City di Kabupaten [...]
Pemkab Magelang Kerja Sama Dengan Kota Semarang Kembangkan Smart City
06 Juni 2018 09:03 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Magelang menandatangani Perjanjian Kerja Sama Tentang Pengembangan dan Implementasi Aplikasi Smart City dengan Diskominfo Kota Semarang, di Situation Room [...]
Pemkab Magelang Luncurkan Program Untuk Tingkatkan Kesadaran Wajib Pajak
05 Juni 2018 16:27 BERITAMAGELANG.ID - Kantor Pelayanan Pajak Pratama Magelang bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Magelang meluncurkan program Konfirmasi Status Wajib Pajak (KSWP) di ruang Bina Praja Setda Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Selasa [...]
Pemkab Magelang Tanda Tangani MoU Smart City Dengan Pemkot Semarang
15 Mei 2018 17:30 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang tanda tangani MoU Kerja Sama Smart City dengan Pemerintah Kota Semarang, Senin (14/05). Penandatanganan MoU dilakukan Pejabat sementara (Pjs) Bupati Magelang, Tavip Supriyanto dan Walikota [...]
Letusan Minor Merapi Bukan Fenomena Freatik
12 Mei 2018 11:27 BERITAMAGELANG.ID - Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan, fenomena erupsi Gunung Merapi pada Jumat (11/05) pagi pukul 07.40 WIB kemarin sebagai letusan minor, bukan letusan freatik.Petugas di Pos [...]