Arsip Populer

Hadapi Kemarau, BPBD Siapkan Stok Air Bersih Melimpah

Dilihat 1332 kali 07 Mei 2021 14:35 BERITAMAGELANG.ID - Menghadapi musim kemarau, masyarakat yang tinggal di daerah kekeringan tidak perlu khawatir. BPBD Kabupaten Magelang memiliki stok air yang melimpah untuk didroping kepada wilayah yang membutuhkan. "Kapan saja kita siap [...]

HUT ke 76 RI, Pandemi Harus Jadi Momen Tingkatkan Pelayanan Masyarakat

Dilihat 1332 kali 17 Agustus 2021 12:20 BERITAMAGELANG.ID - Meski masih di tengah Pandemi Covid-19, semangat untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat harus terus ditingkatkan melalui kerja keras, kerja cerdas, dan kerja nyata yang dilandasi spirit kegotongroyongan dan jiwa [...]

Bupati Indramayu Kagumi Pembinaan BPR dan Balkondes di Magelang

Dilihat 1331 kali 19 November 2021 16:20 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Indramayu, Nina Agustina beserta jajaran Kepala OPD Pemkab Indramayu berkunjung ke Kabupaten Magelang. Kunjungan tersebut diterima langsung oleh Bupati Magelang Zaenal Arifin beserta Sekretaris Daerah, Asisten, dan para [...]

Festival Collaboration For Sustainability Kementrian LHK Digelar Di Kawasan Perbukitan Menoreh

Dilihat 1331 kali 19 September 2024 13:13 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah memiliki program prioritas dalam rangka mewujudkan penguatan ketahanan ekonomi untuk pertumbuhan yang berkualitas, membangun lingkungan hidup serta meningkatkan ketahanan iklim. Salah satu kebijakan pendukung [...]

PLN Punya Tanggung Jawab Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Berwawasan Lingkungan

Dilihat 1329 kali 02 Juli 2024 17:38 BERITAMAGELANG.ID -  PLN memiliki tugas dan tanggung jawab yang sangat besar untuk mewujudkan visi dan misinya dalam meningkatkan kualitas hidup dan mendorong aktivitas ekonomi masyarakat yang berwawasan lingkungan."PLN perlu menjalin dan [...]

Prasasti Canggal Candi Gunung Wukir Jadi Tonggak Peninggalan Sejarah Indonesia

Dilihat 1329 kali 31 Januari 2025 05:47 BERITAMAGELANG.ID - Candi Gunung Wukir di Dusun Canggal, Desa Kadiluwih, Kecamatan Salam, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, menjadi salah satu prasasti penting dalam sejarah Indonesia. Pasalnya, bangunan itu merupakan peninggalan sejarah pertama [...]

Pasien Covid-19 Tambah 3 Orang

Dilihat 1328 kali 21 Desember 2021 20:51 BERITAMAGELANG.ID - Pasien terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten Magelang, Selasa (21/12) bertambah tiga orang. Mereka tersebar di Kecamatan Srumbung, Secang dan Bandongan. Namun, ada satu alih status dari sebelumnya dirawat di rumah sakit menjadi [...]

Kemendikbudristek Gelar Pekan Konsolidasi Tenaga Budaya dan Konferensi Tanah Air

Dilihat 1328 kali 08 September 2022 17:07 BERITAMAGELANG.ID - Kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menggelar Pekan Konsolidasi Tenaga Budaya (PEKAT) dan Konferensi Tanah Air, di Balkondes Karangrejo Borobudur, Kamis (8-10/2022). PEKAT merupakan ajang [...]

Sutradara Garin Nugroho Terima Awards dari Festival Lima Gunung

Dilihat 1328 kali 27 Agustus 2023 17:53 BERITAMAGELANG.ID - Sutradara film terkenal Garin Nugroho menerima award Lima Gunung dalam Festival Lima Gunung (FLG) ke 22, di Dusun Sudimoro Desa Baleagung Kecamatan Grabag Kabupaten Magelang. Award diberikan langsung oleh ketua Komunitas Lima [...]

Bawaslu Kabupaten Magelang Terbitkan Buku "Historia Pengawasan Pemilu Di Bumi Gemilang"

Dilihat 1327 kali 05 Agustus 2022 21:58 BERITAMAGELANG.ID-Dari kepingan-kepingan tulisan tentang Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) mulai dari tahun 2004 hingga 2019, menjadi sebuah buku berjudul "Historia Pengawasan Pemilu Di Bumi Gemilang". Buku sejarah [...]