Arsip Populer

Dua Hari Gelar Rapid Tes, Jaring 23 Wisatawan Reaktif

Dilihat 2382 kali 29 Oktober 2020 20:51 BERITAMAGELANG.ID - Selama dua hari ini, Dinas Kesehatan Kabupaten Magelang menggelar rapid test dan swab terhadap wisatawan yang berlibur ke sekitar Candi Borobudur. Dari 305 sampel rapid test, ada 23 wisatawan yang reaktif."Hari pertama [...]

8.000 Bibit Kopi Arabika Ditanam di Lereng Merapi

Dilihat 2381 kali 30 Desember 2021 06:27 BERITAMAGELANG.ID - Kelompok Tani Tumpangsari Dusun Babadan 2 Desa Paten Kecamatan Dukun bekerja sama dengan komunitas dan pelaku kopi wilayah Magelang dan Yogyakarta menggelar tanam raya bibit kopi, Rabu (29/12).Kegiatan tersebut dilakukan oleh [...]

Kabupaten Magelang Kembangkan Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial

Dilihat 2380 kali 18 Juli 2019 08:17 BERITAMAGELANG.ID - Tim Visit Konsultan Transformasi Pengembangan Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial dari Perpustakaan Nasional, mengunjungi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispuspa) Kabupaten Magelang, pada Selasa - Kamis (16-18/7).Selama [...]

Pagelaran Wayang Kulit Meriahkan HUT RI

Dilihat 2379 kali 18 Agustus 2019 00:27 BERITAMAGELANG.ID - Sejarah telah mencatat peran strategis wayang kulit sebagai hiburan bagi masyarakat, media komunikasi untuk mengajarkan budi pekerti dan pesan-pesan moral agama ataupun dalam menumbuhkan jiwa dan semangat patriotisme [...]

Kepala Desa Didorong Kembangkan Potensi Daerahnya

Dilihat 2379 kali 27 Februari 2021 18:56 BERITAMAGELANG.ID - Guna mengakhiri kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan, maka percepatan pembangunan di desa menjadi prioritas. Untuk itu, Kepala Desa (Kades) harus mampu mengembangkan potensi yang dimiliki [...]

Pasien Sembuh Covid-19 Tambah 4 Orang

Dilihat 2379 kali 11 Maret 2021 19:13 BERITAMAGELANG.ID - Pasien sembuh Covid-19 di Kabupaten Magelang, Kamis (11/3/2021) bertambah 4 orang. Mereka berasal dari Mertoyudan dan Kajoran, masing-masing 2 orang. Kini total pasien sembuh menjadi 8.264 dari 8.753 orang yang terkonfirmasi [...]

Covid-19 Melonjak, Masyarakat Diimbau Disiplin Pakai Masker dan Vaksinasi

Dilihat 2379 kali 11 Februari 2022 17:58 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang melaksanakan Konferensi Pers Penanganan Covid-19 di Command Center Room, Jumat (11/2). Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Magelang, Nanda Cahyadi mengatakan setiap hari mengalami peningkatan [...]

LIPI Serahkan 1.000 Bibit Durian Montong

Dilihat 2378 kali 23 Maret 2018 12:32 BERITAMAGELANG.ID - Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) memberikan bantuan berupa 1.000 bibit durian Montong dan duku kepada warga Desa Surodadi, Kecamatan Candimulyo, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Jumat (23/03).Kepala Balai Penelitian [...]

Proses Pemungutan Suara di Sejumlah TPS Terpantau Kondusif

Dilihat 2378 kali 27 Juni 2018 12:19 BERITAMAGELANG.ID - Plt. Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang, Eko Triyono pantau sejumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pilkada di sejumlah wilayah Kabupaten Magelang, Rabu (27/06). Eko didampingi Asisten Sekda, para Kepala SKPD dan Forkopimda, [...]

Hujan Lebat Mengguyur Salamkanci, Warga Minta Dievakuasi

Dilihat 2378 kali 02 Maret 2020 16:45 BERITAMAGELANG.ID - Hujan lebat yang mengguyur kawasan dusun Semen dan Mudan desa Salamkanci kecamatan Bandongan Kabupaten Magelang, membuat warga setempat merasa ketakutan. Mereka minta dievakuasi ke tempat pengungsian yang berada di TPQ di [...]