Arsip Berita

Hindari Kerumunan, Ketep Pass Kerja Sama dengan Jeep Wisata Distribusikan Pengunjung

30 April 2022 09:50 BERITAMAGELANG.ID - Menjelang libur Idul Fitri 1443 H, pengelola objek wisata Ketep Pass, akan mengoptimalkan segala potensi yang dimiliki. Di sisi lain, mereka juga telah berkoodinasi dengan pengelola objek wisata disekitarnya. Salah satunya, [...]

Selama Libur Lebaran Call Center 112 Kabupaten Magelang Tetap Beroperasi 24 Jam

29 April 2022 20:36 BERITAMAGELANG.ID-Sebagai pintu layanan informasi kegawatdaruratan, call center 112 Kabupaten Magelang tidak pernah kosong. Ruangan CCR selalu ada petugas call taker yang berjaga menunggu aduan masyarakat terkait kegawatdaruratan. Mereka siap [...]

Libur Lebaran, Masyarakat Diimbau Tetap Ketat Prokes

29 April 2022 10:40 BERITAMAGELANG.ID - Menjelang dan selama libur Idul Fitri 1443 Hijriah, masyarakat Kabupaten Magelang tetap diminta disiplin menegakkan protokol kesehatan (prokes) dimanapun berada. Terutama saat kegiatan salat Ied, halal bihalal dan liburan ke [...]

Pengelola Objek Wisata Bersiap Sambut Wisatawan Lebaran

29 April 2022 10:36 BERITAMAGELANG.ID - Sejumlah objek wisata di Kabupaten Magelang terus berbenah dengan menyiapkan segala potensi yang dimiliki, guna menyambut libur lebaran tahun ini. Hal ini seiring dengan diperbolehkannya warga mudik dan menikmati libur lebaran [...]

Bupati Magelang Tinjau Pospam Lebaran

28 April 2022 19:42 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin bersama Forkopimda dan OPD terkait meninjau kesiapan empat titik posko terpadu menjelang Hari Raya Idul Fitri 1443 H/2022. Peninjauan posko ini untuk memastikan masyarakat yang merayakan lebaran [...]

Ini Pilihan Wisata Magelang di Kawasan Telomoyo

28 April 2022 16:17 BERITAMAGELANG.ID - Kabupaten Magelang mempunyai potensi wisata alam yang menakjubkan, salah satunya di sisi utara, tepatnya di kawasan Telomoyo, yang meliputi Kecamatan Ngablak dan Grabag.Telomoyo sendiri adalah Gunung yang berdampingan dengan [...]

Pensil Gaul Rik Rok Borobudur, Kerajinan Unik yang Mendunia

28 April 2022 08:31 BERITAMAGELANG.ID - Siapa sangka, ternyata terdapat produk kerajinan lokal asli Borobudur yang kini telah mendunia. Tidak hanya batik, kerajinan berbahan dasar limbah ramah lingkungan yang diproduksi Kriya Kayu Rik Rok juga telah merambah pasar [...]

Sekda Kabupaten Magelang : Sholat Idul Fitri Bisa Dilaksanakan Dengan Menerapkan Prokes

27 April 2022 10:51 BERITAMAGELANG.ID- Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang, Adi Waryanto menyampaikan bahwa, pada saat ini wilayah Kabupaten Magelang berada pada PPKM Level II. Berdasarkan hal tersebut maka kegiatan keagamaan yaitu Sholat Idul Fitri (Ied) bisa [...]

Ribuan PPPK Terima SK Pengangkatan

26 April 2022 16:21 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menyerahkan ribuan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) kebutuhan Tahun 2021. Penyerahan SK tersebut dilaksanakan secara simbolis secara virtual dari [...]

Hari Kesiapsiagaan Bencana, Warga Kemiren Srumbung Gelar Simulasi Evakuasi Merapi

26 April 2022 15:56 BERITAMAGELANG.ID - Kawasan Gunung Merapi di Desa Kemiren, Srumbung Kabupaten Magelang menjadi salah satu lokasi peringatan Hari Kesiapaiagaan Bencana (HKB) 2022.Pada Peringatan Hari Kesiapsiagaan Bencana Tahun 2022 yang diperingati pada 26 April [...]