Arsip Berita


Warga Dusun Selorejo Terancam Tanah Longsor
30 Januari 2018 00:00 beritamagelang.id - Warga Dusun Selorejo, Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang merasa resah akan adanya ancaman longsor di daerahnya. Keadaan struktur tanah di daerah tersebut dalam [...]
Sambut Fenomena Supermoon, Masjid An-Nuur Mungkid Gelar Shalat Gerhana
30 Januari 2018 00:00 beritamagelang.id - Indonesia akan mengalami fenomena langka nan menarik jutaan pasang mata. Gerhana Bulan Total (GBT) yang populer disebut Super Blue Blood Moon atau Supermoon akan terjadi besok (31/01) malam. Sebagian [...]
KPU Mulai Verifikasi Partai Politik
30 Januari 2018 00:00 beritamagelang.id - Menindaklanjuti Putusan Mahkamah Konstitusi No. 53 Tentang Pendaftaran Verifikasi dan Penetapan Parpol Peserta Pemilu, KPU Kabupaten Magelang melaksanakan proses verifikasi Faktual Kepengurusan dan Keanggotaan Partai. Hal [...]
Sejumlah Pelajar Ikuti Sosialisasi Pilkada
30 Januari 2018 00:00 beritamagelang.id - Jelang Pilkada Serentak 2018, Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Magelang selengarakan Sosialisasi Pilkada Serentak 2018 dengan tema "Meningkatkan Partisipasi Pemilih Pemula Untuk Sukses Pilkada Serentak [...]
Mengintip Pesona Mentari Terbit dari Punthuk Setumbu
29 Januari 2018 00:00 Pingin Liburan? Sudah punya list perjalanan wisata? Mau sekali jalan tapi bisa mengunjungi banyak obyek wisata? Kabupaten Magelang bisa menjadi salah satu destinasi yang bisa anda kunjungi!Berbicara soal Kabupaten Magelang, obyek wisata yang [...]
Kakek Nenek Ditemukan Meninggal Dalam Satu Rumah
29 Januari 2018 00:00 Warga Dusun Sanggrahan, Desa Mungkid, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang digegerkan dengan penemuan kakek nenek dalam kondisi meninggal di dalam satu rumah, Minggu (28/01). Hal tersebut pertama kali diketahui oleh Cholid, menantu korban. [...]
Yang Baru di Magelang! Perpustakaan Megah Nan Lengkap!
29 Januari 2018 00:00 Tulisan Aku Datang, Aku Baca, Aku Tahu dan Aku Bisa yang dipasang di pintu gerbang, menginspirasi dan menjadi semboyan saat memasuki gedung perpustakaan milik Pemerintah Kabupaten Magelang.Perpustakaan megah yang menelan dana Rp. 21 milyar lebih [...]
Magelang Punya Sekolah Peduli Lingkungan
29 Januari 2018 00:00 Bupati Magelang Zaenal Arifin, meresmikan Sekolah Pelangi, sebuah sekolah yang peduli terhadap keindahan lingkungan."Kepedulian terhadap lingkungan hidup memang seyogyanya ditanamkan sedari dini sejak anak-anak kita masih berada di jenjang [...]