

Pemkab Tabalong Kaji Tiru Kawasan Perdesaan di Kabupaten Magelang
09 Agustus 2024 14:44 BERITAMAGELANG.ID - Kabupaten Magelang menjadi salah satu wilayah yang menjadi tujuan Pemkab Tabalong dalam kegiatan kaji tiru kawasan pedesaan. Pj. Sekda Tabalong, M. Fitri Hernadi mengungkapkan sekitar tiga bulan lalu Pemkab Tabalong Provinsi [...]
Pj Bupati Magelang Terima Kunjungan Studi Komparasi Walikota Banjarmasin
08 Agustus 2024 13:49 BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto menerima kunjungan studi komparasi dari Pemerintah Kota Banjarmasin di Pendopo Soepardi, Rabu (7/8/2024) malam. Kegiatan tersebut berlangsung penuh keakraban.Walikota Banjarmasin Ibnu Sina [...]
Gerakan Pangan Murah se-Jawa Tengah Digelar di Kecamatan Borobudur
08 Agustus 2024 13:47 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Tengah berkolaborasi dengan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Magelang menggelar gerakan pangan murah serentak di halaman kantor Kecamatan Borobudur, Kamis (8/8/2024). Kegiatan ini [...]
Musim Kemarau, Pelaku Wisata Didorong Lakukan Mitigasi Bencana
08 Agustus 2024 10:00 BERITAMAGELANG.ID - Musim kemarau yang mulai melanda di Kabupaten Magelang hendaknya disikapi oleh pelaku wisata agar menyiapkan Standar Operasional Prosedur (SOP) untuk mengantisipasi kemungkinan buruk yang akan terjadi.Banyaknya destinasi alam [...]
Borobudur Travel Mart & Expo (BTMX) Digelar di Magelang
08 Agustus 2024 08:16 BERITAMAGELANG.ID - Kegiatan bertajuk Borobudur Travel Mart & Expo (BTMX) 2024 digelar di Grand Artos Hotel Magelang pada 7-8 Agustus 2024. BTMX merupakan event yang menyuguhkan B2B (Business to Business) dan juga Expo B2C (Business to [...]
BAZNAS Kabupaten Magelang Serahkan Santunan Pada Ribuan Anak Yatim Piatu
06 Agustus 2024 11:09 BERITAMAGELANG.ID - Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Magelang menyerahkan santunan kepada ribuan anak yatim pada acara "Berbagi Cinta dan Kasih Sayang Bersama Anak Yatim, Piatu dan Yatim Piatu se-Kabupaten Magelang" di GOR [...]
"Melanglang Magelang" Tagline Wisata Terbaru Kabupaten Magelang
06 Agustus 2024 09:56 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang meluncurkan logo dan tagline wisata Kabupaten Magelang terbaru. Tagline "Melanglang Magelang" diharapkan bisa memperkuat branding wisata yang dapat membantu meningkatkan daya tarik dan minat [...]
Paskibraka Kabupaten Magelang Mulai Jalani Sesi Latihan
06 Agustus 2024 08:52 BERITAMAGELANG.ID - HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang diperingati setiap tahun, menjadi momen berharga bagi pelajar SMA/SMK yang terpilih menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Magelang Tahun 2024. Latihan Paskibraka [...]