Arsip Kategori


Perkenalkan, Tavip Supriyanto, Pejabat Sementara Bupati Magelang
15 Februari 2018 08:07 BERITAMAGELANG.ID - Hari ini (15/02), Bupati Magelang Zaenal Arifin dan Wakil Bupati Magelang HM. Zaenal Arifin resmi memasuki masa cuti jelang masa kampanye Pemilukada 2018. Untuk mengisi kekosongan jabatan di Pemerintahan Kabupaten Magelang, [...]
Wakil Bupati: Pemilu LUBER Menghasilkan Pemimpin Berkualitas
14 Februari 2018 08:37 BERITAMAGELANG.ID - Jelang masa cuti Pilkada, Wakil Bupati Magelang HM. Zaenal Arifin menyampaikan beberapa hal terkait pesta demokrasi yang akan segera dilaksanakan di Kabupaten Magelang pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati, 27 Juni [...]
Prestasi Magelang, Berkat Kekompakan dan Kerja Bersama
13 Februari 2018 12:10 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin akan segera memasuki masa cuti pada 15 Februari hingga 3 hari sebelum Pemilukada untuk maju sebagai calon Bupati Magelang periode selanjutnya. Bupati menyampaikan ucapan terima kasih serta [...]
Pilkada 2018, ASN Harus Netral
12 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2018, Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang, tidak boleh terlibat dalam kepentingan politik praktis. Untuk itu, para ASN dihimbau tetap netral [...]
Percantik Magelang, Sejumlah Fasilitas dan Ornamen Dibangun
12 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang terus upayakan keindahan tampilan wajah kota, selain dari segi estetika juga mengacu pada ciri khas Kabupaten Magelang. Bupati Magelang, Zaenal Arifin menuturkan, selain infrastruktur dan [...]
Bikin Paspor, Kini Lebih Mudah!
12 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Kabupaten Magelang akan segera memiliki Kantor Unit Kerja Keimigrasian (UKK) untuk memberi kemudahan pada masyarakat, salah satunya dalam hal pembuatan paspor. Hal ini diperkuat dengan penandatanganan kerja sama antara Bupati [...]
Marak Kasus Kekerasan di Sekolah, Pendidikan Karakter Perlu Ditanamkan Sejak Dini
06 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Kabid Pembinaan Guru dan Tenaga Pendidikan pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Magelang, Dewi Cahyani menyatakan keprihatinan atas kasus pembunuhan murid terhadap gurunya di Sampang, Jawa Timur. Ia [...]
Launching Film Mahakarya Borobudur, Bupati Tantang Siswa Menyanyi
06 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Suasana hening seketika sewaktu Bupati Magelang, Zaenal Arifin menantang seorang siswa menyanyikan salah satu lagu nasional berjudul Tanah Airku. Para siswa sempat saling melempar pandangan sampai akhirnya seorang siswi [...]