Arsip Kategori


Komunitas Sumbing Excotik Bentengi Kapitalisasi Investor Dari Luar
02 Agustus 2022 16:07 BERITAMAGELANG.ID - Lima desa wisata di Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, mempunyai karakter berbeda sebagai daya tarik wisata, namun saling melengkapi antara satu dengan yang lain. Menariknya, Komunitas Sumbing Excotik yang mengelola [...]
Jurang Jero Fun Race di Lereng Merapi Diikuti Ratusan Peserta
31 Juli 2022 22:29 BERITAMAGELANG.ID - Kejuaraan Mountain Bike bertajuk Jurang Jero Fun Race digelar di Objek Wisata Alam Jurang Jero Kecamatan Srumbung, Minggu (31/7/2022). Kegiatan yang diprakarsai oleh Komunitas Jurang Jero Bike Park dan pegiat wisata Jurang [...]
Pasar Budaya Jadi Sarana Komunikasi Pedagang
30 Juli 2022 13:29 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang diwakili Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang, Achmad Husein bersama Forkopimcam Kecamatan Borobudur menghadiri kegiatan Pasar Budaya di Desa Giripurno Kecamatan [...]
Jenang Lot, Oleh-Oleh Manis dari Magelang
29 Juli 2022 12:04 BERITAMAGELANG.ID - Kabupaten Magelang tidak hanya menyajikan pesona alam dan wisatanya yang indah. Namun, saat berkunjung di kawasan wisatanya, kita akan menemukan berbagai macam kuliner dan oleh-oleh khas dari Magelang. Salah satu oleh-oleh [...]
Disparpora Kabupaten Magelang Gelar Pelatihan Penguatan Kuliner Lokal
27 Juli 2022 19:36 BERITAMAGELANG.ID - Industri pariwisata di Indonesia pada saat ini mengalami pemulihan khususnya di Kabupaten Magelang. Hal tersebut dibuktikan dengan kunjungan wisata di Daya Tarik Wisata yang sudah mulai ramai.Wisatawan yang berkunjung ke [...]
Kopi Menjadi Bagian Tak Terpisahkan Dari Kehidupan Masyarakat
27 Juli 2022 17:02 BERITAMAGELANG.ID - Kopi merupakan salah satu produk agroindustri pangan yang digemari oleh masyarakat. Keberadaan kopi sudah menjadi salah satu bagian dari kehidupan sehari-hari. Tidak hanya sekedar minum kopi, kopi sendiri sudah menjadi budaya [...]
Citrosono Culture Festival Lestarikan Seni Dan Budaya
27 Juli 2022 09:26 BERITAMAGELANG.ID- Bupati Magelang diwakili Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang, Achmad Husein membuka Peresmian 20 Grup Kesenian Budaya Pada Kegiatan Citrosono Culture Festival Di Desa Citrosono [...]
Sambut Bulan Suro, Kirab Budaya Akan Digelar Menuju Candi Borobudur
27 Juli 2022 07:37 BERITAMAGELANG.ID - Beragam tradisi digelar untuk menyambut bulan Suro atau Tahun Baru Hijriah, salah satunya oleh komunitas masyarakat Budaya Brayat Panangkaran Borobudur Kabupaten Magelang dengan prosesi Kirab Budaya malam hari pada Minggu [...]