Arsip Kategori

Gapura Cinta Negeri Dari Lereng Merbabu Masuk 10 Besar Festival

23 Agustus 2019 21:06 BERITAMAGELANG.ID - Luar biasa, hasil karya warga Gejayan Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang, masuk 10 besar dalam Festival Gapura Cinta Negeri. Festival ini diadakan Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), Kementerian Sekretariat Negara dan [...]

Yuk Main Air ke Thylenk Waterpark Tempuran

22 Agustus 2019 21:17 BERITAMAGELANG.ID - Satu lagi obyek wisata muncul di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Thylenk Waterpark dibangun di daerah lahan kritis. Bahkan, berada cukup jauh dari pusat keramaian karena terletak di lereng gunung Payung tepatnya dusun [...]

Meriahnya Pameran Akbar Semarak Gemilang dan Gebyar Pendidikan

21 Agustus 2019 14:19 BERITAMAGELANG.ID - Pembukaan Pameran Akbar Semarak Gemilang dan Gebyar Pendidikan Tahun 2019, yang mengusung dengan tema "Pasar rakyat Magelangan" dibuka oleh Sekda Kabupaten Magelang Adi Waryanto. Dalam pidato sambutannya, Adi [...]

Pawai Kemerdekaan, Ribuan Warga Lereng Merapi Menari Bersama

21 Agustus 2019 12:11 BERITAMAGELANG.ID - Karnaval HUT ke 74 Kemerdekaan RI di lereng Gunung Merapi Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang berlangsung meriah. Ribuan warga turun ke jalan, mereka menari bersama penuh warna. Menariknya, selain warga, tamu yang [...]

Eksotiknya Wisata Air Terjun Kadung Kayang Tawarkan Kedamaian

21 Agustus 2019 08:46 BERITAMAGELANG.ID - Salah satu air terjun yang masih cukup asri dan cantik adalah Kedung Kayang di Dusun Ngagrong, Desa Wonolelo, Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang Jawa Tengah.Berada di antara Gunung Merapi dan Merbabu, kesegaran air dan [...]

Asyiknya Melukis Payung di Kampung Homestay Borobudur

20 Agustus 2019 20:26 BERITAMAGELANG.ID - Semakin beragam sajian kunjungan wisata ke Borobudur Kabupaten Magelang. Kini, wisatawan selain naik ke candi peninggalan dinasti Syailendra ini, juga bisa berkunjung ke kampung-kampung yang ada di sekitar candi. Salah [...]

Wagub Taj Yasin Ajak Media Bersama Promosikan Wisata Jawa Tengah

20 Agustus 2019 11:00 BERITAMAGELANG.ID - Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin mengajak wartawan dan pegiat wisata untuk ikut mempromosikan wisata di wilayahnya. Hal tersebut diungkapkan Taj Yasin dalam acara Bincang Gayeng Media Gathering dengan [...]

Meriahnya Parade Seni Budaya Kemerdekaan RI di Kabupaten Magelang

20 Agustus 2019 01:40 BERITAMAGELANG.ID - Ribuan warga Kabupaten Magelang turun ke jalan menyambut karnaval dalam rangka HUT ke 74 Kemerdekaan Republik Indonesia, Senin (19/8) siang.Pemukulan gong oleh Bupati Magelang Zaenal Arifin mengawali kegiatan Parade Seni [...]

Penuh Makna dan Kreativitas, Karnaval Desa Krogowanan Sawangan

18 Agustus 2019 22:44 BERITAMAGELANG.ID - Meski hanya tingkat desa, kemeriahan sangat terasa saat karnaval HUT ke 74 Kemerdekaan RI, yang diadakan warga desa Krogowanan kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang, Minggu (18/8). Ratusan warga berjalan kaki sepanjang [...]

Kampung Koi Grabag Ingin Jadi Destinasi Wisata Baru

18 Agustus 2019 20:55 BERITAMAGELANG.ID - Kampung Koi di dusun Paingan dan Janggelan desa Kleteran Kecamatan Grabag Kabupaten Magelang, diresmikan Minggu (18/8). Peresmian dilakukan Kepala Desa Kleteran, Nahrowi. Suasana peresmian meski sederhana, tetap meriah [...]