Foto: Borobudur Tutup Dua Hari Sukseskan "Gerakan Jateng Di Rumah Saja" 07 Februari 2021 07:17 Zain Firmansyah Dilihat 1756 kali Petugas keamanan berpatroli di kawasan Taman Wisata Borobudur saat penutupan selama dua hari tanggal 6 dan 7 Februari 2021. Penutupan TWC Borobudur terkait surat edaran Gubernur Jawa Tengah tentang Gerakan Jateng Di Rumah Saja. Program Gerakan Jateng Di Rumah Saja sebagai salah satu langkah pemprov Jateng menekan jumlah penyebaran Covid-19. Penutupan TWC Borobudur dimanfaatkan untuk membersihkan dan sterilisasi kawasan candi Borobudur. Sejumlah wisatawan dari beberapa daerah kecele saat berkunjung ke Borobudur karena tidak tahu TWC ditutup Live Streaming 96,8 FM Radio Gemilang Berita Terpopuler 1 Wisata Petik Salak Nglumut Diminati Wisatawan 30 April 2025 11:19 2 Mini Career Festival Magelang Buka Ribuan Lowongan Kerja 26 April 2025 14:00 3 Kabupaten Magelang Siap Dukung Swasembada Pangan Jawa Tengah 28 April 2025 15:43 4 SIPTENAN Permudah Pengesahan Kelompok Ternak dan Perikanan di Magelang 28 April 2025 09:39 5 Seluruh Korban Tembok Roboh di Ponpes Gontor Berhasil Dievakuasi 26 April 2025 04:01