Arsip Populer

Survival Mode : Kreatif Di Masa Pandemi

Dilihat 2443 kali 06 Agustus 2020 14:59 BERITAMAGELANG.ID -- Fakultas Psikologi dan Humaniora (FPH) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) ikut menyemarakkan Milad ke-56 UNIMMA dengan mengadakan webinar secara daring. Dengan mengusung tema "Survival Mode: Kreatif di Masa Pandemi", [...]

Gubernur Akmil Ingatkan Anggotanya Rajin Olahraga Untuk Tingkatkan Imun Di Musim Pandemi Covid-19

Dilihat 2443 kali 29 September 2020 14:41 BERITAMAGELANG.ID - Gubernur Akmil Mayjen TNI Totok Imam Santoso mengingatkan kepada para anggota Detasemen Demontrasi Latihan (Dendemlat) Akmil, untuk membiasakan olahraga lari di pagi hari. Olahraga lari dilakukan untuk menambah imun tubuh guna [...]

Pemkab Magelang Targetkan Lima Persen Penurunan Angka Kemiskinan

Dilihat 2442 kali 30 Oktober 2019 21:03 BERITAMAGELANG.ID - Rapat Koordinasi Penguatan Kelembagaan Tim Penanggulangan Kemiskinan Kecamatan Desa Kabupaten Magelang, kembali digelar di Balai Desa Banyurojo Mertoyudan Magelang, diikuti oleh perangkat desa dari Kecamatan Mertoyudan, [...]

Angin Kencang Disertai Hujan Deras Terjadi Di Kabupaten Magelang

Dilihat 2442 kali 09 Desember 2019 19:52 BERITAMAGELANG.ID - Angin kencang disertai hujan deras kembali terjadi di Kabupaten Magelang, Senin (9/12/2019). Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu, namun sejumlah rumah dan jaringan listrik rusak tertimpa pohon tumbang.Berdasar pemantauan [...]

Ribuan Paket Sembako Dibagikan Dalam Pasar Murah

Dilihat 2440 kali 22 Mei 2019 16:59 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang, Zaenal Arifin membuka Pasar Murah sekaligus Operasi Pasar dan Pembagian Sembako di halaman Kantor Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang, Rabu (22/5).Bupati mengatakan, program tersebut bertujuan melayani [...]

Bupati Magelang: Virus Corona Harus Dilawan Bersama

Dilihat 2440 kali 15 Maret 2020 23:03 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang bergerak cepat mengantisipasi penyebaran virus corona (Covid-19), salah satunya dengan menunda berbagai agenda publik dan meliburkan semua jenjang pendidikan. Menyusul satu dari dua pasien [...]

Pasien Sembuh Covid-19 Tambah 248 Tersebar di 18 Kecamatan

Dilihat 2440 kali 22 Juli 2021 18:52 BERITAMAGELANG.ID - Angka kesembuhan pasien Covid-19 di Kabupaten Magelang, terus meningkat. Pada Kamis (22/7/2021), bertambah 248 orang. Namun masih ada tambahan 245 pasien terkonfirmasi Covid-19 dan 21 meninggal baru serta 2 alih status [...]

Berkah Kemarau Bagi Buruh Penyambung Tanaman

Dilihat 2440 kali 02 Agustus 2021 13:00 BERITAMAGELANG.ID - Di antara musim kemarau dan pandemi Covid-19, ada berkah bagi para penghitung atau jasa gunting cabang untuk menghasilkan varietas baru pada tanaman.Petani dengan keterampilan langka ini hanya terdapat di lereng Gunung [...]

Hari Pers Nasional, PWI Kabupaten Magelang Tebar 4.000 Benih Ikan

Dilihat 2440 kali 20 Maret 2023 17:35 BERITAMAGELANG.ID - Tidak kurang dari 4 ribu bibit ikan disebar di mata air Ndas Gending, Dusun Ganjuran Desa Sukorejo Kecamatan Mertoyudan Kabupaten Magelang. Selain itu ditanam pula sekitar 800 bibit tanaman berbagai jenis, seperti Kalpataru, [...]

Manfaat Vetiver Untuk Cegah Longsor

Dilihat 2440 kali 22 Maret 2024 10:17 BERITAMAGELAG.ID-Bencana tanah longsor memang menjadi cerita yang setiap tahunnya terjadi di Kabupaten Magelang, walaupun dengan skala yang berbeda. Sebab, berdasarkan kajian risiko bencana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten [...]