Arsip Populer

Angkatan Ke-30 SMA Taruna Nusantara Lulus 100 Persen

Dilihat 4790 kali 14 Mei 2022 14:05 BERITAMAGELANG.ID- Kepala Sekolah SMA Taruna Nusantara menyerahkan ratusan ijazah kelulusan kepada siswa/siswi angkatan ke-30. Penyerahan ijazah tersebut dilaksanakan di Gedung Balirung, Kompleks SMA Taruna Nusantara, Sabtu (14/5/2022).Kepala [...]

Bupati Magelang Resmikan Gedung dan Manajemen RSUD Merah Putih

Dilihat 4785 kali 30 Desember 2019 14:33 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin didampingi Wakilnya Edi Cahyana meresmikan Gedung Dan Manajemen RSUD Merah Putih Kabupaten Magelang, Senin (30/12/2019). Usai meresmikan, Bupati juga meninjau beberapa ruangan penting (vital) yang [...]

Wisata Alam Jurang Jero Kembali Dibuka Senin

Dilihat 4783 kali 27 Februari 2021 11:59 BERITAMAGELANG.ID - Sempat ditutup akibat Covid 19 dan meningkatnya aktivitas Merapi, Objek Wisata Alam (OWA) Jurang Jero di Desa Ngargosuko Kacamatan Srumbung Kabupaten Magelang akan dibuka kembali pada Senin (1/3/2021).Pengelola Randu Ijo [...]

Pemkab Magelang Segera Luncurkan Layanan Call Center 112

Dilihat 4781 kali 22 Januari 2020 16:30 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang akan segera meluncurkan layanan terintegrasi pusat telepon atau call center 112. Lewat layanan bebas pulsa ini masyarakat bisa melaporkan berbagai masalah kedaruratan di wilayah Kabupaten [...]

PANDAWA Dan Mobile JKN, Inovasi BPJS Kesehatan Layani Masyarakat

Dilihat 4781 kali 26 Februari 2021 09:56 BERITAMAGELANG.ID - BPJS Kesehatan meluncurkan inovasi layanan di era pandemi Covid-19. Melalui program bertajuk Pandawa (Pelayanan Administrasi Melalui Whatsapp) ini BPJS Kesehatan KC Magelang melayani masyarakat melalui nomor 0813 2819 [...]

BKPPD Kembangkan Layanan Kepegawaian One Stop Service

Dilihat 4780 kali 10 Januari 2022 15:00 BERITAMAGELANG.ID - Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) Kabupaten Magelang  kini memiliki lobi utama pelayanan kepegawaian terpadu satu pintu (One Stop Service/OSS).BKPPD kembali menempati gedung lama usai [...]

Dharma Wanita Persatuan Rayakan Ulang Tahun ke 19

Dilihat 4775 kali 13 Desember 2018 08:19 BERITAMAGELANG.ID - Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Magelang merayakan ulang tahun ke 19 di Pendopo drh. Soepardi Kota Mungkid Kabupaten Magelang, Rabu (12/12). Sejak ditetapkan dalam Musyawarah Nasional luar biasa pada 7 Desember 1999, [...]

Wisatawan Dilarang Naik Lantai 9 Dan 10 Candi Borobudur

Dilihat 4775 kali 13 Februari 2020 16:19 BERITAMAGELANG.ID - Pengunjung Candi Borobudur Kabupaten Magelang, mulai Kamis (13/2/2020) tidak dibolehkan naik ke lantai 9 dan  10. Larangan naik di kedua lantai itu dikeluarkan Balai Konservasi Borobudur (BKB) dengan berbagai [...]

Kontes Ternak Bupati Magelang Cup Tawarkan Hadiah Ratusan Juta Rupiah

Dilihat 4775 kali 18 Februari 2020 09:51 BERITAMAGELANG.ID - Memeriahkan HUT ke-36 Kota Mungkid, Dinas Peternakan dan Perikanan (Dispeterikan) Kabupaten Magelang akan menggelar kontes ternak tingkat nasional Bupati Magelang Cup 2020. Lomba akan digelar di PSH (Pasar Hewan) Grabag [...]

Pendaftaran CPNS Kabupaten Magelang Diperpanjang, Ini Formasi Yang Belum Ada Pelamarnya

Dilihat 4770 kali 25 November 2019 10:25 BERITAMAGELANG.ID - Seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Magelang diperpanjang. Sebelumnya, pengiriman berkas lamaran via portal SSCASN akan ditutup pada 24 November 2019. "Sesuai sistem Panselnas SSCASN Pusat, [...]