Arsip Berita


Siswa SMA Taruna Nusantara Belajar Membuat Batik Tulis
09 September 2019 20:37 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 120 siswa SMA Taruna Nusantara Magelang, belajar membatik di Omah Mbudur, Desa Wanurejo Borobudur, Senin (9/9), dalam Outing Class SMA TN yang diikuti oleh siswa kelas 12.Koordinator Outing Kelas, Kuncoro Puji [...]
Hutan Gunung Merapi Kembali Terbakar
09 September 2019 19:24 BERITAMAGELANG.ID - Hutan Taman Nasional Gunung Merapi kembali terbakar, Senin (9/9). "Informasi awal diterima pukul 12.07 WIB. Kemudian tim gabungan yang terdiri dari TNI, TNGM, BPBD, PMH, relawan dan warga menuju lokasi [...]
1.000 Pekerja Informal Menerima Donasi Asuransi Ketenagakerjaan
09 September 2019 19:22 BERITAMAGELANG.ID - 1.000 tenaga kerja peserta bukan penerima upah, menerima perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan yaitu program jaminan kecelakaan kerja dan kematian.Dalam kesempatan tersebut, Kepala Desa Ringinanom, Munjamil, [...]
Bapas 69 Rayakan Ulang Tahun Emas
09 September 2019 15:49 BERITAMAGELANG.ID - Bapas 69 genap memasuki usia 50 tahun atau setengah abad, Senin (9/9). Peringatan ulang tahun ditandai dengan upacara di halaman serta penyerahan penghargaan oleh Bupati Magelang kepada 11 karyawan yang telah mengabdi [...]
Bupati Magelang Raih Penghargaan Nugra Jasadharma Pustaloka
09 September 2019 15:32 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menjadi satu-satunya Bupati se Indonesia yang menerima penghargaan Nugra Jasadharma Pustaloka dari Perpustakaan Nasional (Perpusnas) RI.Penghargaan Nugra Jasadharma Pustaloka diserahkan langsung [...]
5.400 Kepala Keluarga Akan Terima Bantuan Rumah Tidak Layak Huni
09 September 2019 13:59 BERITAMAGELANG.ID - Sekitar 5.400 Kepala Keluarga (KK) yang menempati rumah tidak layak huni (RTLH), atau belum memiliki rumah akan mendapat Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat [...]
Harga Bawang Turun, Pasokan Melimpah di Musim Kemarau
09 September 2019 08:47 BERITAMAGELANG.ID - Harga bawang merah di Kabupaten Magelang turun drastis akibat musim kemarau. Meski demikian minat beli masyarakat cenderung berkurang.Siti Sangadah (52) salah satu pedagang bawang di wilayah Bojong Kecamatan Mungkid [...]
Camat Ngluwar Mengajak Warga Peduli Anak Yatim
09 September 2019 08:02 BERITAMAGELANG.ID - Camat Ngluwar, Kunta Hendradata mengajak seluruh masyarakat senantiasa peduli kepada anak yatim. Kunta menyampaikan terima kasih pada para donatur yang telah menyisihkan sebagian rezekinya untuk membantu meringankan."Terutama [...]