Arsip Berita

DPUPR Kabupaten Magelang dan MSC Galang Dana Gempa Cianjur dengan Servis Motor

25 November 2022 15:45 BERITAMAGELANG.ID - Komunitas Mataram Scooter Club (MSC) Distrik Jateng-DIY bekerja sama dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Magelang melakukan aksi sosial menggalang dana kemanusiaan untuk korban bencana alam gempa bumi di [...]

Bupati Magelang Apresiasi Penemu Cagar Budaya 'Lingga Yoni' Terbesar di Indonesia

24 November 2022 17:41 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin memberikan apresiasi atas temuan cagar budaya kepada FX Wahyanto dalam hal ini diwakili oleh istrinya, Supriyati atas temuan situs bersejarah berupa 'Lingga Yoni' di Dusun Culengan, Desa Gondang, [...]

Riset Unggulan Daerah (RUD) Lahirkan Para Peneliti Muda

24 November 2022 11:28 BERITAMAGELABF.ID- Pembangunan di Kabupaten Magelang hingga saat ini masih terus dilakukan sebagaimana visi Kabupaten Magelang Tahun 2019-2024 yaitu Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Magelang Yang Sejahtera, Berdaya Saing, dan Amanah (SEDAYA [...]

Mal Pelayanan Publik Kabupaten Magelang Akan Diresmikan Tahun 2023

24 November 2022 10:13 BERITAMAGELANG.ID- Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang Adi Waryanto didampingi Sekretaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Magelang, Sudibyo, membuka kegiatan Sosialisai dan Bimbingan Teknis Peningkatan [...]

Bupati: Desa Harus Capai Status IDM

24 November 2022 09:13 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menekankan agar Aparatur Pemerintah Desa terus meningkatkan gotong royong masyarakat dalam membangun desa, sehingga pada status IDM (Indek Desa Membangun) dan tercapainya desa yang mandiri.Selain [...]

Siswa SMK Muhammadiyah Salaman Dikenalkan Keberagaman Indonesia

24 November 2022 08:31 BERITAMAGELANG.ID - Ada pemandangan yang berbeda dari hari biasanya di SMK Muhammadiyah Salaman Kabupaten Magelang. Pada Selasa (22/11/2022), para guru dan siswa sekolah itu memakai pakaian adat daerah, ada pula sajian kuliner dari berbagai [...]

Gunung Andong Suguhkan Wisata Keindahan Alam dan Religi

24 November 2022 00:01 BERITAMAGELANG.ID - Menyusuri kawasan wisata di Kabupaten Magelang seolah tidak ada habisnya. Salah satunya wisata di sekitar Gunung Andong. Hamparan terasering tanaman sayur mayur yang mendominasi serta pepohonan yang senantiasa dijaga [...]

Kabupaten Magelang Terbagi dalam Enam Dapil Pemilu

23 November 2022 17:55 BERITAMAGELANG.ID - Jumlah daerah Pemilihan (Dapil) di wilayah Kabupaten Magelang saat Pemilihan Umum (Pemilu) mendatang masih tetap sama dengan 2019, yakni 6 dapil. Dua diantaranya merupakan wilayah yang rawan bencana gunung Merapi, yakni [...]

Evaluasi dan Audit Diharap Mampu Tekan Angka Stunting di Kabupaten Magelang

23 November 2022 14:43 BERITAMAGELANG.ID - Stunting merupakan masalah yang serius karena menyangkut eksistensi bangsa ke depan, dan pencapaian target pembangunan kesehatan melalui upaya percepatan merupakan salah satu investasi utama dalam mewujudkan sumber daya [...]

Bawaslu Gelar Webinar Potensi Pelanggaran Pemilu

22 November 2022 20:27 BERITAMAGELANG.ID - Bawaslu Kabupaten Magelang menggelar kegiatan webinar dengan tema "Potensi Pelanggaran Sebelum Tahapan Kampanye Pada Pemilu 2024", Rabu (23/11/2022).Dengan menghadirkan Narasumber Dosen Fakultas Hukum Universitas [...]