Arsip Berita

Pemerintah Pantau Pelaksanaann Penanaman Modal melalui LKPM

02 Juli 2024 21:42 BERITAMAGELANG.ID-DPMPTSP Kabupaten Magelang menyelenggarakan kegiatan bimbingan teknis/sosialisasi Laporan Kegiatan Penanaman Modal (LKPM) di Grand Artos Hotel & Convention, Selasa (2/7/24). Kegiatan dibuka oleh Kepala DPMPTSP Kabupaten [...]

PLN Punya Tanggung Jawab Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Berwawasan Lingkungan

02 Juli 2024 17:38 BERITAMAGELANG.ID -  PLN memiliki tugas dan tanggung jawab yang sangat besar untuk mewujudkan visi dan misinya dalam meningkatkan kualitas hidup dan mendorong aktivitas ekonomi masyarakat yang berwawasan lingkungan."PLN perlu menjalin dan [...]

Unesco Luncurkan Program Pelestarian Budaya Untuk Meningkatan Ekonomi Masyarakat

02 Juli 2024 14:30 BERITAMAGELANG.ID - UNESCO Jakarta meluncurkan program Cultivating Cultural Heritage for Sustainable Livelihood atau  program Pelestarian Warisan Budaya untuk Menunjang Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Berkelanjutan di Balkondes Wanurejo, [...]

Nikah Massal, Mahar Tumpeng Gethuk

02 Juli 2024 14:27 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 12 pasangan mengikuti 'Nikah Bareng Meriah' yang diadakan IKA Unimma (Ikatan Alumni Muhammadiyah Magelang), di halaman kampus 2 Universitas Muhammadiyah Magelang, Selasa (2/7/2024). Mereka adalah pasangan yang memang [...]

Diskominfo Dorong OPD Optimalkan Pemberitaan Positif Pemkab Magelang

02 Juli 2024 14:12 BERITAMAGELANG.ID - Humas pemerintah dituntut agar cerdas dan bijak dalam menyajikan informasi sesuai fakta. Untuk itu dibutuhkan kemampuan menulis berita yang baik dan benar. Demikian disampaikan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika  [...]

Atlet Cilik Sepatu Roda Kabupaten Magelang Borong Medali Emas

02 Juli 2024 09:57 BERITAMAGELANG.ID - Ghaisan Syair Abqary atau yang akrab dipanggil Ican, atlet sepatu roda asal Kabupaten Magelang, merebut semua emas pada nomor lomba yang diikutinya pada Kejuaraan Tingkat Nasional Sepatu Roda Piala Bupati Gunung Kidul. Ican [...]

Metra Budaya Sosialisasikan Cukai Tembakau Melalui Festival

01 Juli 2024 10:09 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) bekerja sama dengan Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) menggelar Metra Budaya yaitu Festival Budaya yang bermuatan edukasi tentang [...]

Meriah! Pertunjukan Rakyat FK Metra Kabupaten Magelang 2024

01 Juli 2024 09:08 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak sembilan kelompok peserta meramaikan Festival Pertunjukan Rakyat dalam event Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) Kabupaten Magelang 2024. Para peserta berasal dari kelompok kesenian, padepokan, atau sanggar [...]

Siswa SMPN 1 Tempuran Juara Wushu POPDA Jateng

30 Juni 2024 21:48 BERITAMAGELANG.ID - Yamada Prian Aldofa, siswa SMP Negeri 1 Tempuran berhasil rebut medali emas untuk cabor Wushu pada laga POPDA Jawa Tengah 2024. Rangkaian lomba POPDA Jawa Tengah berlangsung pada 20-27 Juni 2024.Keberhasilan itu diungkapkan [...]

Pemkab Magelang Delapan Kali Raih Opini WTP

28 Juni 2024 23:31 BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto menyebutkan Pemkab Magelang telah delapan kali berturut-turut meraih opini "Wajar Tanpa Pengecualian" dari BPK. "Saya menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada semua pihak atas [...]