Arsip Kategori

Yuk Coba Serunya Wisata Edukasi Berkuda dan Memanah

20 Juni 2019 10:50 BERITAMAGELANG.ID -- Perkembangan wisata di Magelang cukup pesat dan menawarkan sajian konsep wisata yang beragam. Wisata yang unik dan berbeda tentu punya daya tarik tersendiri untuk memikat wisatawan.Wisata unik berbau edukasi yang baru [...]

Non Stop, Pidato 4 Bahasa di Sekolah Insan Kamil Kajoran

14 Juni 2019 16:14 BERITAMAGELANG.ID -- Pengembangan kualitas siswa menjadi tanggung jawab dan target setiap lembaga pendidikan atau sekolah. Strategi cara dalam proses belajar siswa tentu menjadi salah satu kunci utamanya. Salah satunya melalui manajemen [...]

Hari Purbakala, Ratusan Pelajar Bersih-Bersih Candi Borobudur

14 Juni 2019 13:56 BERITAMAGELANG.ID -- Ratusan pelajar dan masyarakat terlibat dalam aksi bersih Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jumat (13/6). Aktivitas pelestarian itu sebagai rangkaian Peringatan Hari Purbakala Nasional Ke 106 Tahun 2019 menuju [...]

Pengumuman Hasil Ujian Nasional SMP, Kabupaten Magelang Raih Peringkat Keempat

29 Mei 2019 18:43 BERITAMAGELANG.ID - Hasil nilai ujian nasional SMP di Kabupaten Magelang meraih peringkat keempat se Provinsi Jawa Tengah, setelah Kota Surakarta, Kota Salatiga dan Kota Magelang."Ini sebuah prestasi yang harus ditingkatkan. Kabupaten [...]

Ini Para Juara Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas 2019

24 Mei 2019 21:19 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menyelenggarakan Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan Lalulintas dan Angkutan Jalan 2019. Dalam lomba tersebut, Daffa Mandala Adinata dari SMAN 1 Muntilan berhasil meraih Juara 1. Sementara [...]

Pemkab Magelang Gelar Lomba Riset Berhadiah Total 75 Juta Rupiah

09 Mei 2019 09:39 BERITAMAGELANG.ID - Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappeda dan Litbangda) Kabupaten Magelang menyelenggarakan Lomba Riset Unggulan Daerah 2019 yang berhadiah 15 juta rupiah untuk masing-masing pemenang.Kegiatan [...]

PP Muhammadiyah Himbau Semua Elemen Masyarakat Berpuasa Hal Buruk di Medsos

04 Mei 2019 14:51 BERITAMAGELANG.ID - Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengimbau, agar seluruh elemen masyarakat menjadikan Bulan Suci Ramadhan menahan diri dan berpuasa di media sosial dari hal-hal yang buruk."Dalam menghadapi media sosial yang keras penuh [...]

Rakor Bakohumas Berdayakan Kartini Milenial

02 Mei 2019 13:51 BERITAMAGELANG.ID - Perjuangan emansipasi, pada mulanya adalah tuntutan atas hak perempuan mendapatkan pendidikan dan akses terhadap dunia di luar diri dan keluarganya, karena pendidikan sebagai cikal bakal memanusiakan perempuan, agar [...]

Gebyar Seni dan Bazaar Meriahkan Hari Pendidikan Nasional

02 Mei 2019 11:07 BERITAMAGELANG.ID - Memeriahkan Hari Pendidikan Nasional, SD Negeri Gulon 5 Salam Magelang Jawa Tengah menggelar Gebyar Seni dan Bazar serta Lomba Mewarnai Bagi Murid Taman Kanak Kanak yang diselenggarakan di halaman SD Negeri Gulon 5, Kamis [...]

Begini Caranya Supaya Laris Jualan Online

30 April 2019 12:25 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Kominfo Kabupaten Magelang menghadirkan narasumber dari Kampung Marketer dalam kegiatan Pelatihan Digital Marketing bagi para pelaku UMKM dan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM). Founder Kampung Marketer, Novi Bayu [...]