Arsip Populer


Tempat Pengungsian Banyurojo Hadirkan Hiburan Untuk Anak-Anak
Dilihat 2198 kali 12 Desember 2020 13:54 BERITAMAGELANG.ID - Tempat Evakuasi Akhir (TEA) Desa Banyurojo, Kecamatan Mertoyudan mengoptimalkan pelayanan kepada pengungsi agar betah dan tidak pulang ke desa asalnya. Upaya ini terkait perpanjangan masa tanggap darurat Gunung Merapi hingga [...]
Hari Santri 2018, Jalan Sehat Kabupaten Magelang Pecahkan Rekor MURI
Dilihat 2197 kali 20 Oktober 2018 09:55 BERITAMAGELANG.ID - Ribuan santri se Kabupaten Magelang siap meramaikan peringatan Hari Santri Nasional (HSN) ke III pada Senin 22 Oktober 2018. Para santri akan turun kejalan utama di Magelang. Kegiatan spektakuler itu rencananya akan dicatat [...]
Kampung Bengkel Kranggan Perkuat Komitmen Legalitas Usaha
Dilihat 2197 kali 02 November 2022 14:55 BERITAMAGELANG.ID - Kampung Bengkel berada di Kabupaten Magelang tepatnya di Dusun Kranggan, Desa Banyurojo, Kecamatan Mertoyudan. Saat ini Kampung Bengkel memiliki 47 usaha berbagai macam bengkel. Seluruh pengusaha bengkel tersebut kompak [...]
Ngawen, Candi Buddha dengan Tata Letak Berbeda
Dilihat 2197 kali 01 Desember 2023 10:58 BERITAMAGELANG.ID - Komplek Candi Ngawen seluas kira-kira 900 meter persegi, dengan letak geografis pada koordinat 110°.16.17 BT dan 07°.36.17 LS, dengan ketinggian 290 meter dari permukaan [...]
Hujan Deras, Sejumlah Jalan di Magelang Tertutup Tanah Longsor
Dilihat 2196 kali 18 Februari 2020 22:33 BERITAMAGELANG.ID - Bencana tanah longsor kembali melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang, Edy Susanto mengatakan kejadian tanah longsor [...]
Pasien Sembuh Covid-19 Tambah 4 Orang
Dilihat 2196 kali 11 Maret 2021 19:13 BERITAMAGELANG.ID - Pasien sembuh Covid-19 di Kabupaten Magelang, Kamis (11/3/2021) bertambah 4 orang. Mereka berasal dari Mertoyudan dan Kajoran, masing-masing 2 orang. Kini total pasien sembuh menjadi 8.264 dari 8.753 orang yang terkonfirmasi [...]
Pasar Lembah Merapi Magelang Bernuansa "Tempo Doeloe" Yang Eksotis
Dilihat 2196 kali 25 September 2022 17:24 BERITAMAGELANG.ID - Ajang pelestarian budaya yang bernuansa "tempo doeloe" dikemas dalam salah satu wisata yang eksotis, yakni Pasar Tradisi Lembah Merapi yang berada di Banyubiru, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang. Meski lokasi ini berada [...]
Kabupaten Magelang Kembangkan 2000 Ha Pertanian Organik di Tiga Kecamatan
Dilihat 2196 kali 15 November 2022 13:50 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Magelang melakukan pengembangan pertanian organik di tiga wilayah kecamatan dengan target 2.000 hektar. Program ini merupakan salah satu program unggulan Kementrian [...]