Arsip Populer

Bupati Magelang Launching Rumah Restorative Justice di Desa Karangrejo Borobudur

Dilihat 2519 kali 16 Maret 2022 11:58 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin didampingi jajaran Forkompimda melaunching Rumah Restorative Justice Tingkat di Pendopo Balai Desa Karangrejo, Borobudur, Rabu (16/3).Bupati Magelang Zaenal Arifin mengatakan, akan memberikan [...]

Jelang Ramadan, Pemkab Magelang Pastikan Stok Kepokmas Aman

Dilihat 2519 kali 17 Maret 2023 15:04 BERITAMAGELANG.ID - Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang, Adi Waryanto memimpin Rapat Koordinasi Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di command center room, Kamis (16/3). Sekda menyebutkan, secara umum semua pihak baik Forkompimda, Pemerintah [...]

Digerus Air Hujan, Jembatan Evakuasi Merapi Ambrol

Dilihat 2519 kali 05 Juni 2025 17:31 BERITAMAGELANG.ID - Jembatan penghubung, sekaligus akses evakuasi warga antar desa di lereng Gunung Merapi tepatnya di Desa Kamongan Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang ambrol setelah kaki pondasi tergerus aliran air.Kepala Desa Kamongan Sukino [...]

Tasyakuran Digelar Peringati HUT ke-39 Kota Mungkid

Dilihat 2518 kali 21 Maret 2023 12:06 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menggelar Tasyakuran dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 39 Kota Mungkid. Acara tersebut berlangsung di Pendopo drh. Soepardi Komplek Setda Kabupaten Magelang, Senin (20/3) [...]

Sinergi Informasi Dinas Kominfo dan Bagian Humas Protokol

Dilihat 2517 kali 08 Januari 2019 20:06 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Magelang mengadakan rapat koordinasi bidang Komunikasi dan Informasi Publik (KIP) di Aula Radio Gemilang FM Muntilan, Jawa Tengah, Selasa (08/01). Rakor ini merupakan salah [...]

Bawaslu Kabupaten Magelang Mencatat Puluhan Kampanye Non STTP

Dilihat 2517 kali 02 Januari 2024 13:23 BERITAMAGELANG.ID - Selama masa kampanye dari 28 November sampai 21 Desember 2023 Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Magelang mencatat masih banyak partai politik (Parpol) yang Non STTP (Surat Tanda Terima Pemberitahuan) [...]

Bazar Pakaian Pantas Pakai Laris Diserbu Warga

Dilihat 2517 kali 06 April 2024 08:20 BERITAMAGELANG.ID - Majelis Taklim Daarul Hikmah dan Majelis Hijrah berkolaborasi melaksanakan Bazar Pakaian Pantas Pakai pada 5 - 7 April 2024 di Samping Toko Amanah Jalan Syailendra Raya Borobudur. Bazar yang dimulai pukul 09.00-12.00 WIB ini [...]

Musrenbang Dukun Usulkan Pengembangan Wisata Gununggono

Dilihat 2516 kali 28 Januari 2020 18:34 BERITAMAGELANG.ID - Musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang dilaksanakan pada Senin (27/1) yang memiliki visi mewujudkan Kecamatan Dukun yang Wareg, Waras, Wasis dan Wutuh.Kepala Bappeda Litbangda [...]

Peringati Hari Kopi International Nangkring Pride Berbagi Ilmu dan Kopi Gratis

Dilihat 2516 kali 02 Oktober 2023 12:39 BERITAMAGELANG.ID - Hari Kopi Internasional menjadi kesempatan bagi para pecinta kopi di Kabupaten Magelang untuk berbagi kopi gratis dan berbagi ilmu meracik usaha kedai kopi yang efisien.International coffe day tersebut juga dirayakan pecinta [...]

Pemutakhiran Data Kependudukan Sasar 41 Ribu Lebih Keluarga Sasaran

Dilihat 2515 kali 11 Juli 2023 07:48 BERITAMAGELANG.ID-Pemerintah Kabupaten Magelang saat ini sedang menyelanggarakan Pemutahiran Data keluarga yang menyasar 41,168 Keluaraga sebagai sampel. Kegiatan ini dilakukan di 50 desa dari 14 kecamatan sampling di Wilayah Kabupaten [...]