Arsip Populer
Pemkab Magelang Dorong UMKM Miliki Legalitas dan NIB
Dilihat 1633 kali 25 Agustus 2022 09:13 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah terus mendorong pelaku usaha untuk memiliki legalitas dengan mengurus NIB (Nomor Induk Berusaha). Adanya Undang-Undang Cipta Kerja adalah untuk melindungi UMKM, sehingga dalam pengurusan legalitas usahanya menjadi [...]
Dispuspa Temukan Naskah Berusia 100 Tahun di Desa Salam
Dilihat 1632 kali 08 Februari 2025 16:09 BERITAMAGELANG.ID - Dalam upaya menggali kekayaan informasi tentang peristiwa masa lalu yang dicatat oleh nenek moyang, Dinas Perpustakan dan Kearsipan (Dispuspa) Kabupaten Magelang menelusuri naskah kuno di berbagai tempat. Termasuk di [...]
Pemkab Magelang Tingkatkan Kualitas SDM dengan Beasiswa Pemuda Berprestasi
Dilihat 1632 kali 09 Juli 2025 17:20 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang terus mendorong peningkatan kualitas sumber daya manusia melalui sektor pendidikan. Salah satu upaya tersebut diwujudkan dalam penandatanganan Naskah Kesepakatan Bersama (KSB) dan Perjanjian Kerja [...]
Permabudhi Gelar Pujabakti Trisuci Waisak Secara Daring
Dilihat 1630 kali 07 Mei 2020 19:54 BERITAMAGELANG.ID - Persatuan Umat Budha Indonesia (Permabudhi) menggelar pujabakti Trisuci Waisak 2564 BE/2020 secara daring, Kamis (7/5/2020) sore. Pujabhakti selama dua jam dimulai pukul 16.15 WIB sampai 18.15 WIB berlangsung di Vihara Mendut [...]
Kapolres Magelang Dukung Vaksinasi Covid-19
Dilihat 1630 kali 09 Februari 2021 10:51 BERITAMAGELANG.ID - Kapolres Magelang AKBP Ronald A Purba mendukung pelaksanaan vaksinasi Covid-19. Hal tersebut sebagai salah satu upaya pencegahan penyebaran Covid-19."Vaksin aman, masyarakat jangan takut dan ragu. Dengan adanya vaksin [...]
Tingginya Mobilitas Masyarakat, Kasus Aktif Pasien Covid-19 Naik
Dilihat 1630 kali 28 Juli 2022 07:37 BERITAMAGELANG.ID - Mobilitas masyarakatnya tinggi, membuat kasus aktif pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Magelang naik, terbanyak berasal dari Kecamatan Mertoyudan. Yakni mencapai 14 dari 30 kasus aktif diwilayah ini. Jumlah [...]
Dukung KSPN Borobudur, Pemkab Magelang Siapkan Lokasi Daya Tarik Wisata Malam
Dilihat 1630 kali 03 Oktober 2022 20:48 BERITAMAGELANG.ID - Terkait program pemerintah pusat dalam program Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Borobudur, Pemerintah Daerah Kabupaten Magelang, melalui Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Magelang, akan mempersiapkan [...]
Ini Para Pemenang Lomba Video Wisata CHSE Kabupaten Magelang
Dilihat 1629 kali 21 April 2021 08:58 BERITAMAGELANG.ID - M Faizal Rifai dari Desa Ngargoretno Kecamatan Salaman, berhasil menjadi juara 1 lomba video wisata dengan tema CHSE (Cleanlines, Health, Safety, Environment dan Sustainability), yang digelar Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan [...]