Arsip Populer

Heboh! Hujan Es Guyur Magelang!

Dilihat 3945 kali 24 Januari 2018 00:00 Hujan lebat mengguyur Magelang sepanjang siang hingga sore hari ini (24/01). Ada fenomena tidak biasa yang terjadi selama hujan berlangsung, tidak hanya air, ternyata warga dikejutkan dengan adanya hujan es disertai angin kencang di beberapa [...]

Batasi Komunikasi Siswa, Sekolah Ini Berupaya Cegah Pergaulan Bebas

Dilihat 3941 kali 20 Juni 2019 14:06 BERITAMAGELANG.ID - SMP Syubbanul Wathon 2 Salamkanci Bandongan Kabupaten Magelang Jawa Tengah, memperketat komunikasi antara siswa putra dan putri.Sekolah tersebut memberlakukan adanya batasan kontak langsung antara siswa berbeda [...]

Petani Milenial Desa Paten, Rekayasa Bunga Bougenville Puluhan Warna

Dilihat 3941 kali 13 Juli 2022 12:51 BERITAMAGELANG.ID -  Sekelompok petani muda dari lereng Gunung Merapi Kabupaten Magelang berhasil melakukan rekayasa pada bunga Bougenville atau bunga kertas sehingga lebih istimewa.Melalui sejumlah metode penyambungan alami, tanaman yang [...]

Magelang Tawarkan Air Terjun Eksotis Negeri di Atas Awan

Dilihat 3940 kali 07 Maret 2018 12:55 BERITAMAGELANG.ID - Siapa sangka di ketinggian lereng Gunung Sumbing, Desa Mangli, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah tersembunyi belasan air terjun cantik yang bisa membuat para traveller terpana, dan konon kesegaran dari [...]

Pecahkan Rekor Dunia MURI, Bupati dan Wakil Bupati Magelang Ikut Goyang Soreng

Dilihat 3940 kali 28 Oktober 2019 14:12 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang berhasil memecahkan rekor MURI dengan menampilkan 12.276 penari soreng di Lapangan drh Soepardi Sawitan Mungkid, Senin (28/10/2019). Bupati Magelang Zaenal Arifin mengatakan selain dalam [...]

Dishub Jawa Tengah Gelar Razia Rutin Gabungan di Kabupaten Magelang

Dilihat 3937 kali 20 Januari 2020 15:09 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Tengah (Jateng) bekerjasama dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Magelang dan Polres Magelang menggelar Razia perizinan angkutan pasir. Tidak hanya angkutan pasir namun juga barang, travel serta [...]

Pelari Indonesia Juara MesaStilla 100 Event Ultra 170 Km

Dilihat 3936 kali 06 Oktober 2019 21:07 BERITAMAGELANG.ID -  Pelari Indonesia Rahmat Septiyanto berhasil meraih Juara I Ultra Trail kategori 170 km, dalam MesaStilla 100 event 2019. Ia menempuh waktu 32 jam 28 menit 54 detik. Di kategori ini, dari 11 pelari yang mengikuti, hanya [...]

Kabupaten Magelang Peringkat Satu Aksi Percepatan Penurunan Stunting di Jawa Tengah

Dilihat 3934 kali 20 September 2022 14:11 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin membuka acara Rembuk Stunting dengan tema 'Penguatan Komitmen Multi Pihak untuk Percepatan Penurunan Stunting di Kabupaten Magelang' secara daring melalui Grand Artos Hotel Magelang, Selasa [...]

BMKG : Jateng Hadapi Fenomena Kemarau Basah

Dilihat 3931 kali 13 Juli 2020 19:35 BERITAMAGELANG.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui, Stasiun Meteorologi Semarang, memprediksi wilayah Jawa Tengah tahun ini menghadapi fenomena kemarau basah. Hal  itu berdasarkan analisis hingga pada bulan Juni [...]

Petani Tembakau Optimis Harga Panen Tinggi

Dilihat 3928 kali 05 September 2019 08:50 BERITAMAGELANG.ID - Sejumlah petani tembakau di Desa Congkrang, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang bersemangat di musim tanam kali ini. Selain karena cuaca bersahabat, hama pengganggu tanaman juga minim. Salah satunya petani, [...]