Arsip Populer

Naik Pangkat, ASN Wajib Donasi Bibit Pohon

Dilihat 2186 kali 07 Mei 2019 13:26 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 24 Bidan PTT menerima SK Pengangkatan CPNS Kabupaten Magelang. Selain itu, Bupati Magelang Zaenal Arifin bersama Wakil Bupati Magelang Edi Cahyana juga menyerahkan 553 SK Kenaikan Pangkat di Pendopo Soepardi Kompleks [...]

Vanili Jadi Komoditas Andalan di Salaman

Dilihat 2186 kali 23 Februari 2024 16:21 BERITAMAGELANG.ID - Vanili menjadi salah satu komoditas andalan bagi warga di Kecamatan Salaman. Bahkan, mereka memanfaatkan pekarangan rumahnya untuk ditanami vanili. Mereka percaya vanili merupakan tanaman dengan peluang investasi jangka [...]

Eksotiknya Wisata Air Terjun Kadung Kayang Tawarkan Kedamaian

Dilihat 2185 kali 21 Agustus 2019 08:46 BERITAMAGELANG.ID - Salah satu air terjun yang masih cukup asri dan cantik adalah Kedung Kayang di Dusun Ngagrong, Desa Wonolelo, Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang Jawa Tengah.Berada di antara Gunung Merapi dan Merbabu, kesegaran air dan [...]

Pengguna Layanan Call Center 112 Kabupaten Magelang Terus Meningkat

Dilihat 2185 kali 24 Oktober 2022 11:52 BERITAMAGELANG.ID - Kabid Statistik dan Persandian pada Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Magelang, Siti Darojah mengungkapkan pengguna layanan Call Center 112 Kabupaten Magelang  mengalami peningkatan yang cukup [...]

Tambah 13, Pasien Sembuh Covid-19 Tembus 50 Persen

Dilihat 2184 kali 02 Juni 2020 20:55 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 13 pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Magelang, dinyatakan sembuh setelah hasil swab kedua mereka dinyatakan negatif. Dengan tambahan 13 orang ini, total pasien terkonfirmasi positif yang sembuh di [...]

Keempat Kalinya, Pemkab Magelang Raih Penghargaan Proklim

Dilihat 2184 kali 19 Oktober 2021 13:38 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang kembali meraih penghargaan Program Kampung Iklim (Proklim). Penghargaan ini merupakan yang keempat kalinya secara berturut-turut diberikan kepada Pemkab Magelang dari Kementerian Lingkungan Hidup [...]

Borobudur Marathon Kembali Digelar November Mendatang

Dilihat 2184 kali 24 Mei 2022 11:58 BERITAMAGELANG.ID - Borobudur Marathon 2022 Powered by Bank Jateng adalah sebuah perlombaan lari yang dipersembahkan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah berkolaborasi dengan Harian Kompas dan Bank Jateng. Tahun ini memasuki tahun keenam [...]

Ulang Tahun, Jeep Telomoyo Ajak Lansia Wisata Naik Jeep

Dilihat 2184 kali 26 Oktober 2022 16:01 BERITAMAGELANG.ID - Merayakan HUT ke 4, Telomoyo Jeep Explore memberikan baktinya kepada ibu-ibu usia lanjut atau lansia. Puluhan ibu-ibu yang tinggal di Kecamatan Ngablak Kabupaten Magelang, diajak berkeliling objek wisata seputar Ngablak dengan [...]

Bertahap, Kabupaten Magelang Terapkan Program Smart City

Dilihat 2183 kali 08 Juni 2018 15:40 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Magelang, Agus Liem menyebutkan, saat ini sudah ada 9 SKPD di Kabupaten Magelang yang tengah mempersiapkan program Smart City. Hal ini diungkapkan Agus Liem, usai penandatanganan kerjasama [...]

Usulan Musrenbang Ditampung Melalui Aplikasi Sidudes

Dilihat 2183 kali 19 Februari 2019 15:39 BERITAMAGELANG.ID - Usulan aspirasi masyarakat ditampung dalam aplikasi Sidudes. Melalui aplikasi tersebut daftar usulan dari Musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) desa, dapat dilihat dari skala prioritasnya. "Sudah dua tahun [...]