Arsip Populer

TMMD Sengkuyung Kerjasama Pemerintah dan Semua Elemen Masyarakat

Dilihat 1606 kali 13 November 2018 11:58 BERITAMAGELANG.ID - Upacara penutupan kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-103 digelar di Lapangan Desa Kebonrejo Kecamatan Candimulyo Kabupaten Magelang, Selasa (13/11).Bertindak sebagai inspektur dalam upacara penutupan tersebut [...]

Status Merapi Waspada, Guguran Lava Terus Terjadi

Dilihat 1606 kali 02 April 2019 09:31 BERITAMAGELANG.ID - Aktivitas Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta masih dinyatakan Waspada atau Level Dua. Tingkat aktivitas waspada tersebut belum berubah sejak 21 Mei 2018.Terkait kondisi itu, Balai [...]

Umumkan Hasil Pemilu Legislatif, KPU Tunggu Keputusan MK

Dilihat 1606 kali 29 Juli 2019 19:11 BERITAMAGELANG.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magelang menunggu keputusan Makamah Konstitusi (MK), pasca pelaksanaan sidang perselisihan Pemilu Legislatif yang dilaksanakan pada Kamis (25/7) di MK Jakarta.Diwawancarai di ruang [...]

Tambah Lagi Empat Orang Terkonfirmasi Positif Covid-19 dan Enam Pasien Sembuh

Dilihat 1606 kali 01 September 2020 21:18 BERITAMAGELANG.ID - Dua warga Kecamatan Borobudur, dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19 Selasa (1/9/2020). Selain keduanya, hari ini juga ada tambahan dua pasien positif dari Kecamatan Mertoyudan dan Secang. Meski demikian, hari ini ada enam [...]

Pemutakhiran Data Kependudukan Sasar 41 Ribu Lebih Keluarga Sasaran

Dilihat 1606 kali 11 Juli 2023 07:48 BERITAMAGELANG.ID-Pemerintah Kabupaten Magelang saat ini sedang menyelanggarakan Pemutahiran Data keluarga yang menyasar 41,168 Keluaraga sebagai sampel. Kegiatan ini dilakukan di 50 desa dari 14 kecamatan sampling di Wilayah Kabupaten [...]

Kebakaran Gunung Merbabu, Dua Pendaki Singapura Ditemukan Selamat

Dilihat 1605 kali 12 September 2019 23:16 BERITAMAGELANG.ID - Terbakarnya kawasan hutan Taman Nasional Gunung Merbabu membuat ratusan pendaki yang datang dari berbagai daerah diminta turun dan tidak melanjutkan perjalannya. Tercatat 102 pendaki berada di Gunung Merbabu pada Kamis (12/9), [...]

Program PLN Ramadan Berkah Berlaku Sampai Akhir Mei

Dilihat 1605 kali 20 Mei 2021 17:30 BERITAMAGELANG.ID - Program diskon tambah daya bertajuk Ramadan Peduli dan Ramadan Berkah yang diluncurkan April lalu, masih berlaku hingga akhir Mei 3021. Program ini merupakan layanan berupa keringanan biaya penyambungan untuk [...]

Ratusan Calon Anggota Polri Tanda Tangani Pakta Integritas

Dilihat 1604 kali 13 April 2018 16:25 BERITAMAGELANG.ID - Menjadi anggota Polri harus bisa dipertanggungjawabkan, dan konsekuensinya adalah kepada masyarakat dan Tuhan yang Maha Esa. Demikian disampaikan Kapolres Magelang, AKBP Hari Purnomo, saat melaksanakan acara penandatanganan [...]

Kabupaten Magelang Kembangkan Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial

Dilihat 1604 kali 18 Juli 2019 08:17 BERITAMAGELANG.ID - Tim Visit Konsultan Transformasi Pengembangan Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial dari Perpustakaan Nasional, mengunjungi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispuspa) Kabupaten Magelang, pada Selasa - Kamis (16-18/7).Selama [...]

Pasar Temon Pinggir Sawah #2 Siap Digelar Dengan Lebih Banyak Jajanan

Dilihat 1604 kali 09 Oktober 2019 20:18 BERITAMAGELANG.ID - Pasar Temon Pinggir Sawah kembali akan digelar pada Minggu (20/10) di Dusun Sedhan Desa Sambak Kecamatan Kajoran. Pasaran kali ini diprediksi akan lebih semarak karena produk yang dijual lebih lengkap.Pada pasaran yang lalu [...]