Arsip Populer


Pemkab Magelang Raih Penghargaan Inovator Pariwisata Terbaik Bidang Pemerintah
Dilihat 1956 kali 24 September 2022 09:07 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang diwakili Sekretaris Daerah, Adi Waryanto menerima penghargaan Inovator Pariwisata Terbaik Bidang Pemerintah Dari Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen. Penghargaan tersebut diberikan pada malam Anugerah [...]
Mahasiswa UM Magelang Teliti Korupsi AlokasiDana Desa
Dilihat 1955 kali 10 Juli 2018 12:20 BERITAMAGELANG.ID - Tiga mahasiswa Prodi S1 Akuntansi Universitas Muhammadiya (UM) Magelang, yakni Eka Ferranika Islamiyah, Elfa Fitrika Dewi Handayani, dan Ainun Farida tengah mengadakan penelitian mengenai Determinian Fraud di Desa se-Kecamatan [...]
Erupsi Merapi, Sejumlah Daerah Diterpa Hujan Abu
Dilihat 1955 kali 27 Maret 2020 19:17 BERITAMAGELANG.ID - Hujan abu dan pasir yang melanda sejumlah wilayah di Magelang, membuat sejumlah warga merasa cemas. Mereka khawatir kalau hujan abu akan turun dengan lebat dan terus menerus, sehingga memaksa warga harus mengungsi. Padahal, [...]
Perajin Ini Kembangkan Produk Wall Decor Dari Bahan Baku Sapu
Dilihat 1955 kali 08 Maret 2021 13:38 BERITAMAGELANG.ID - Seorang perajin sapu di Dusun Keprekan Desa Bojong Kecamatan Mungkid Kabupaten Magelang, beralih mengembangkan kerajinan jenis hiasan dinding (wall decor) rumbai anyaman atau dekorasi dinding berbahan natural.Desa Bojong [...]
Pasca Kebakaran, Wakil Bupati Tinjau Pasar Blabak
Dilihat 1954 kali 18 Oktober 2019 14:17 BERITAMAGELANG.ID - Wakil Bupati Magelang, Edi Cahyana pagi ini secara langsung meninjau lokasi terjadinya kebakaran di Pasar Blabak, Mungkid, Jumat (18/10). Pasar Blabak terbakar pada Kamis (17/10) sekira pukul 20.00 WIB.Saat meninjau lokasi [...]
Ada Kopi Beraroma Sayuran Dari Pakis
Dilihat 1954 kali 17 Maret 2021 16:18 BERITAMAGELANG.ID - Sudahkah anda menikmati seruputan kopi dengan aroma sayur? Kalau belum, maka datanglah ke Dusun Jerukan Desa Jambewangi Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang. Rasa kopi ini terasa enteng di lidah.Produksi kopi asal lereng gunung [...]
Bupati Kukuhkan Paskibraka Kabupaten Magelang
Dilihat 1954 kali 14 Agustus 2021 19:30 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Magelang secara virtual, Sabtu (14/8/2021) dari Rumah Dinas Bupati Magelang. Bupati mengatakan pengukuhan Paskibraka memiliki [...]
Meskipun Masuk Level 2 PPKM, Tapi Jangan Lalai Dan Menganggap Enteng
Dilihat 1954 kali 11 Mei 2022 08:07 BERITAMAGELANG.ID - Berdasarkan Intruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 24 Tahun 2022 tentang Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3, 2 dan level 1 Corona Virus Disease 2019 di Jawa dan Bali tertanggal 10 Mei 2022, [...]