Arsip Populer

Sambut Bulan Rajab, Ribuan Masyarakat Berselawat di Dusun Bateh, Pakis

Dilihat 1327 kali 25 Januari 2024 13:56 BERITAMAGELANG.ID - Bulan Rajab disambut suka cita oleh umat Islam. Ada yang mengawalinya dengan puasa sunnah, ada juga kegiatan-kegiatan positif lainnya.Dalam rangka menyambut bulan Rajab, Dusun Bateh, Kelurahan Bawang, Kecamatan Pakis, [...]

Yuk Ikutan Kompetisi Reels "Melanglang Magelang"

Dilihat 1327 kali 15 Agustus 2024 09:09 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang menggelar Melanglang Magelang Reels Video Competition. Kompetisi video reels tersebut digelar pada 12 Agustus - 22 September 2024."Tentunya supaya lebih [...]

Ratusan Warga Terima Bantuan Pangan Non Tunai

Dilihat 1326 kali 15 Oktober 2020 20:57 BERITAMAGELANG - Kementerian Sosial melalui Pemerintah Desa Banyurojo Kecamatan Mertoyudan Kabupaten Magelang, menyalurkan Bantuan Pangan Non Tunai, Kamis (15/10/2020) di balai desa setempat. Sebanyak 458 kepala keluarga menerima bantuan [...]

Wartawan dan MUI Jawa Tengah Dorong Pemberitaan Positif Soal Covid-19

Dilihat 1326 kali 12 Juli 2021 15:09 BERITAMAGELANG.ID - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Tengah dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah menyerukan bersama agar dalam pemberitaan Covid-19 media massa dan media sosial menonjolkan narasi positif. Harapannya agar [...]

Gubernur: Pengelola Wisata Wajib Jaga Prokes Saat Libur Lebaran

Dilihat 1326 kali 21 April 2022 15:50 BERITAMAGELANG.ID - Destinasi Wisata diharapkan tetap menerapkan protokol kesehatan ketat ketika menerima pengunjung pada libur lebaran. Hal tersebut guna mencegah dan mengantisipasi terjadinya penularan dan lonjakan kasus Covid-19 yang terjadi [...]

Jemunak, Takjil Ramadan Khas Gunungpring Muntilan

Dilihat 1326 kali 19 Maret 2024 14:42 BERITAMAGELANG.ID - Warga Kabupaten Magelang tentu sudah tidak asing lagi dengan jemunak. Jajanan tradisional khas Desa Gunungpring, Kecamatan Muntilan ini hanya bisa ditemui saat Ramadan. Bahkan, banyak warga yang sengaja memborong jajanan ini [...]

Pj Bupati Magelang Serahkan Bantuan Perbaikan RTLH

Dilihat 1326 kali 29 Agustus 2024 08:56 BERITAMAGELANG.ID- Pemerintah Kabupaten Magelang menyerahkan bantuan sosial kepada 24 penerima perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) pada momen peringatan Hari Perumahan Nasional ke 16 (Hapernas) 2024 Tingkat kabupaten Magelang. Bantuan [...]

109 Pasien Covid-19 Asal Secang Dinyatakan Sembuh

Dilihat 1325 kali 08 Juli 2021 20:10 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 109 pasien terkonfirmasi Covid-19 asal Kecamatan Secang, Kabupaten Magelang, dinyatakan sembuh pada Kamis (8/7/2021). Total hari ini ada tambahan 298 pasien terkonfirmasi sembuh. Namun ada tambahan 339 pasien [...]

Bupati Magelang Apresiasi Terbentuknya Persada.id

Dilihat 1324 kali 27 Agustus 2019 13:27 BERITAMAGELANG.ID - LPPL Radio Gemilang FM Kabupaten Magelang Jawa Tengah menghadiri pengukuhan Pengurus dan Musyawarah Kerja Nasional Pertama (Mukernas I) Persatuan Radio TV Publik Daerah Seluruh Indonesia (Persada.id).Dalam rangkaian Mukernas [...]

Pedagang Di Pasar Tradisional Akan Divaksinasi Covid-19

Dilihat 1324 kali 25 Februari 2021 20:31 BERITAMAGELANG.ID - Pedagang di pasar-pasar tradisional Kabupaten Magelang akan divaksinasi Covid-19 tahap kedua bersama dengan pekerja publik dan lansia berusia di atas 60 tahun. Namun demikian, saat ini Dinas Kesehatan Kabupaten Magelang, masih [...]