Arsip Populer

Zonasi Covid-19 Kabupaten Magelang Kembali Merah

Dilihat 3081 kali 27 Juni 2021 19:00 BERITAMAGELANG.ID - Zonasi Covid-19 di Kabupaten Magelang kembali merah. Jumlah pasien terkonfirmasi Covid-19, pada Minggu (27/6/2021) mencapai 1.002 orang. Rinciannya, 172 di rawat di beberapa rumah sakit dan 830 menjalani isolasi [...]

Krenova Kabupaten Magelang 2023 Dimulai, Simak Cara Daftarnya

Dilihat 3080 kali 10 Maret 2023 14:07 BERITAMAGELANG.ID - Inovasi sangat diperlukan dalam meningkatkan daya saing, kemandirian, dan pertumbuhan ekonomi. Selain itu, dengan inovasi dapat menumbuhkembangkan kesadaran masyarakat tentang perlunya budaya ilmu pengetahuan dan teknologi [...]

Selamat! Sejumlah SKPD Raih Penghargaan Anugerah Pelayanan Publik Kabupaten Magelang 2017

Dilihat 3077 kali 05 Desember 2018 11:22 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Perhubungan Kabupaten Magelang berhasil meraih Juara 1 dalam Gelar Anugerah Pelayanan Publik Kabupaten Magelang 2017 Kategori Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Non Kecamatan. Sementara Dinas Komunikasi dan [...]

Siap Bertugas, Paskibraka Kabupaten Magelang Dikukuhkan

Dilihat 3076 kali 15 Agustus 2019 22:54 BERITAMAGELANG.ID - Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Magelang tahun 2019 dilaksanakan di Pendopo Rumah Dinas Bupati Magelang, Kamis (15/8). Adapun nama siswa yang bertugas sebagai Pasukan Delapan, yaitu [...]

Bawaslu Adakan Bimtek Saksi Pemilu

Dilihat 3075 kali 06 April 2019 18:13 BERITAMAGELANG.ID - Dalam pelaksanaan Pemilu 2019 ini terdapat beberapa hal yang berbeda, salah satunya pelatihan saksi dari parpol oleh Bawaslu.Ketua Bawaslu Kabupaten Magelang, Habib Shaleh mengatakan, selama ini banyak saksi yang belum [...]

Bupati Resmikan Koperasi dan UMKM Center Magelang

Dilihat 3072 kali 18 Desember 2019 15:42 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Zaenal Arifin didampingi Plt Asisten Pemerintahan Iwan Sutiarso dan Plt Kepala Disdagkop UKM Kabupaten Magelang Asfuri melaunching Gedung KUMKM (Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah) Center Banyurojo, Mertoyudan di [...]

KIM Didorong Jadi Mitra Pemerintah Sampaikan Informasi Pada Masyarakat

Dilihat 3065 kali 16 Februari 2022 16:58 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Magelang diwakili Kabid Komunikasi Informasi Publik, Noga Nanda Septa menghadiri Rakor Sinkronisasi Kegiatan Komunikasi Publik se-Jawa Tengah 2022.Kegiatan yang diadakan di Hotel Sala [...]

KPU Kabupaten Magelang Lantik Anggota PPS Pemilu 2024

Dilihat 3065 kali 24 Januari 2023 12:16 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 1.116 anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kabupaten Magelang dilantik oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magelang, Afiffudin, di Lapangan Soepardi, Kota Mungkid, Selasa (24/1/2023).Dalam [...]

Soft Launching Mal Pelayanan Publik Kabupaten Magelang

Dilihat 3061 kali 22 Agustus 2023 17:37 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menggelar soft launching Mal Pelayanan Publik (MPP) di Kantor DPMPTSP setempat, Selasa (22/8/2023).Mal Pelayanan Publik ini dilaunching oleh Bupati Magelang Zaenal Arifin didampingi Ketua Tim [...]

Dinas Kesehatan Gelar Rapid Tes Massal, 99 Persen Non Reaktif

Dilihat 3059 kali 29 Mei 2020 21:26 BERITAMAGELANG.ID - DInas Kesehatan Kabupaten Magelang menggelar rapid test massal di sejumlah tempat kerumunan warga. Diantaranya di beberapa pertokoan (swalayan), pasar tradisional dan terminal. Dari beberapa rapid test yang dilakukan, hasilnya [...]