Arsip Berita

Peringati Hut RI Ke 79 Ribuan Warga Berburu Sapu Lidi Lereng Merapi

19 Agustus 2024 20:44 BERITAMAGELANG.ID - Moment unik terjadi dalam peringatan hari Kemerdekaan RI Ke 79 yang mana ribuan warga di Kabupaten Magelang ramai-ramai berburu sapu lidi asal lereng barat Gunung Merapi.Bahkan, demi sapu lidi yang menjadi simbol persatuan itu [...]

Boyong Banyu dan Kirab Obor Warnai Ruwat-Rawat Menoreh Desa Ngargoretno Salaman

18 Agustus 2024 11:40 BERITAMAGELANG.ID - Pelita bertaburan di lereng Bukit Menoreh. Suasana itu menambah sakral dan syahdu kegiatan Ruwat Rawat Menoreh yang digelar di Dusun Karangsari Desa Ngargoretno Kecamatan Salaman, Sabtu (17/8/2024) malam. Warga secara khidmat [...]

Meriah!! karnaval Pembangunan HUT R1 Kelurahan Secang

18 Agustus 2024 10:28 BERITAMAGELANG.ID - Karnaval Kelurahan Secang, Kecamatan Secang  dihari pertama berlangsung meriah. Karnaval di hari pertama tersebut digelar setelah upacara Hari Ulang Tahun RI ke 79 Sabtu (17/8). Sebanyak 67 peserta lomba memeriahkan acara [...]

Seribu Anggklung dan Bentangkan 100 M Merah Putih Untuk Peringati HUT Ke 79 Kemerdekaan RI di Pancuranmas

17 Agustus 2024 17:42 BERITAMAGELANG.ID - Alunan nada lagu berjudul 'Tanah Air'  dari 1.000 angklung terdengar dari lapangan "Bagas-Bagus" Desa Pancuran Mas Kecamatan Secang Kabupaten Magelang. Harmoni musik tradisional Sunda Jabar ini, diperdengarkan dalam [...]

Berpakaian Adat Jawa, Pj Bupati Magelang Pimpin Upacara HUT ke-79 Kemerdekaan RI

17 Agustus 2024 15:14 BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan RI di lapangan drh Soepardi, Kota Mungkid, Sabtu (17/8/2024). Mengenakan pakaian adat Jawa, Pj Bupati Magelang menjadi inspektur [...]

Pj Bupati Magelang Bagikan Bendera Merah Putih pada Masyarakat

16 Agustus 2024 10:59 BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto membagikan bendera merah putih pada masyarakat di kawasan Ketep Pass, Jumat (16/8/2024). Dalam kesempatan itu, Sepyo Achanto memberikan secara simbolis bendera merah putih kepada [...]

Pemkab Magelang Gelar Malam Tirakatan HUT ke-79 RI

16 Agustus 2024 08:27 BERITAMAGELANG.ID - Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 RI, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang menggelar kegiatan malam tirakatan dengan mengusung tema "Nusantara Baru, Indonesia Maju" di Pendopo drh. Soepardi Setda Kabupaten Magelang, [...]

Pj Bupati Kukuhkan Paskibraka Kabupaten Magelang

15 Agustus 2024 19:41 BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto mengukuhkan 18 putra dan 12 putri Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) setempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati Magelang, Kamis (15/8/2024). Anggota Paskibraka ini merupakan siswa siswi [...]

Pj Bupati Magelang Pastikan Paskibraka Kabupaten Magelang Siap Menjalankan Tugas

15 Agustus 2024 10:58 BERITAMAGELANG.ID- Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Magelang mengikuti gladi bersih Pasukan Pengibar Bendera (Paskibraka) Kabupaten Magelang Tahun 2024 yang akan bertugas pada upacara peringatan HUT [...]

Yuk Ikutan Kompetisi Reels "Melanglang Magelang"

15 Agustus 2024 09:09 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang menggelar Melanglang Magelang Reels Video Competition. Kompetisi video reels tersebut digelar pada 12 Agustus - 22 September 2024."Tentunya supaya lebih [...]