Arsip Kategori

Lawan Hoax, Mafindo dan Kemenkominfo Luncurkan Aplikasi Android
10 Februari 2018 00:00 Masyarakat Anti Fitnah Indonesia (Mafindo) meluncurkan aplikasi berbasis android, Hoax Buster Tools (HBT). Aplikasi ini digadang-gadang dapat memberantas konten-konten negatif atau berita hoax yang kini makin marak beredar di masyarakat.Secara [...]
Candi Borobudur Segera Hadirkan Wahana Baru
05 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Direktur Keuangan SDM dan Investasi PT Taman Wisata Candi Borobudur (TWCB), Prambanan, dan Ratu Boko, Palwoto, mengatakan PT. TWCB sedang melakukan proses transformasi guna mendukung pemerintah mencapai 2 juta wisatawan [...]
Badan Lingkungan Hidup Kelola Sampah Organik
01 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Banyaknya taman di wilayah Kabupaten Magelang, juga menghasilkan banyak sampah organik berupa dedaunan yang berguguran dari pepohonan.Melihat hal tersebut, Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Magelang berupaya mengurangi [...]
Bersiap Lawan Hoax Jelang Tahun Politik 2018
30 Desember 2017 00:00 Kota Mungkid (28/12) - Pemerintah Kabupaten Magelang konsisten untuk terus menyebarkan berita baik dan menangkal berita bohong (hoax) yang makin banyak beredar di kalangan masyarakat. Apalagi, jelang tahun politik Pilkada 2018, diperkirakan [...]