Arsip Kategori

Orientasi Tim Pendamping Keluarga Se-Kabupaten Magelang Tahun 2024 Dibuka

24 April 2024 12:49 BERITAMAGELANG.ID - Pj Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Medina Sepyo Achanto didampingi Kepala Dinsos PPKB PPPA Kabupaten Magelang, Bela Pinarsi membuka Orientasi Tim Pendamping Keluarga (TPK) Angkatan 25 dan 26 Tahun 2024 di Pendopo [...]

Sistem Zonasi Untuk Distribusi BBM Subsidi Tepat Sasaran

23 April 2024 21:15 BERITAMAGELANG.ID-Distribusi gas LPG 3 kg  (subsidi) hendaknya diberlakukan dengan sistem zonasi seperti yang dilaksanakan untuk penyaluran pupuk subsidi. Hal itu perlu dilakukan agar distribusi dapat tepat sasaran bagi warga yang [...]

Tingkatkan Layanan, Diskominfo Rintis Desa Digital

22 April 2024 08:36 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Magelang, Budi Daryanto menyebutkan beberapa upaya dilakukan Diskominfo dalam mensupport kinerja perangkat daerah, diantaranya menyelenggarakan layanan jaringan internet, pembangunan sistem [...]

Gegara Cuaca Ekstrim Dua Rumah Rusak Tertimpa Pohon

21 April 2024 21:00 BERITAMAGELANG.ID-Dua rumah warga Kabupaten Magelang rusak tertimpa pohon yang diterjang angin kencang dan hujan lebat yang terjadi pada hari Minggu 21 April 2024 jam 14.30 siang.Peristiwa bencana yang terjadi karena cuaca ekstrim itu dilaporkan [...]

Faktor Cuaca, Kunjungan ke Destinasi Wisata Magelang Menurun saat Libur Lebaran

17 April 2024 19:40 BERITAMAGELANG.ID - Selama masa libur Lebaran 2024, kunjungan wisatawan ke destinasi wisata di Kabupaten Magelang, menurun dibanding tahun sebelumnya. Bahkan, penurunan itu terjadi merata di semua destinasi wisata. Mulai dari Candi Borobudur, [...]

Pemudik Lebaran Agar Waspada Cuaca Ekstrim

16 April 2024 15:05 BERITAMAGELANG.ID-Warga Magelang dan para pemudik yang sedang berlebaran agar berhati-hati dan senantiasa waspada terhadap cuaca ekstrim yang berpotensi terjadi di Wilayah Magelang dan Jawa Tengah.Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika [...]

Tradisi Metokan Dalam Merti Dusun Merapisari Ngablak Mewujudkan Rasa Kebersamaan Dan Toleransi

16 April 2024 10:52 BERITAMAGELANG.ID-Warga lereng Merbabu Dusun Merapisari Ngablak Kabupaten Magelang, menggelar acara merti desa untuk memperingati HUT ke 70 dusun Merapisari, Selasa (16/04). Acara diawali dengan kegiatan metokan. Metokan berarti mengucapkan rasa [...]

28 Negara Colombo Plan Akan Kunjungi Perpustakaan Muntilan dan Perpustakaan Desa Ngablak

16 April 2024 06:24 BERITAMAGELANG.ID-Perpustakaan Muntilan dan Perpustakaan Desa Ngablak Kecamatan Srumbung, menurut rencana akan mendapat kunjungan dari 28 negara yang tergabung dalam kelompok negara-negara Colombo Plan pada tanggal 6 Juli 2024.Demikian [...]

Pohon Tumbang Sempat Tutup Jalur Mudik Magelang-Boyolali

15 April 2024 10:43 BERITAMAGELANG.ID-Hujan dengan intensitas lebat disertai angin kencang yang terjadi di Kecamatan Sawangan mengakibat pohon tumbang menutup akses jalan Magelang-Boyolali pada Minggu (15/04/2024).  Mendapatkan laporan dari masyarakat, [...]

Libur Lebaran, Destinasi Wisata Telomoyo Dipadati Wisatawan

12 April 2024 12:02 BERITAMAGELANG.ID-Hari ketiga Libur Lebaran, Jumat, 12 April 2024 destinasi wisata Telomoyo Dalangan Kecamatan Ngablak mengalami peningkatan pengunjung. Para pengunjung Telomoyo menikmati keindahan alamnya dengan naik ke atas Telomoyo. Di atas [...]