Arsip Populer


Umat Buddha Gelar Kagyu Monlam Waisak untuk Perdamaian Dunia
Dilihat 2785 kali 31 Mei 2023 12:02 BERITAMAGELANG.ID - Ratusan Biksu Sangha dan umat Buddha dari berbagai negara mengikuti prosesi Nyingma Monlam Indonesia di lapangan Aksobya pelataran Candi Agung Borobudur Kabupaten Magelang, Rabu (31/5/2023).Ketua Panitia Lama Rama Santoso Liem [...]
Disdagkop UKM Gelar Pelatihan Digital Marketing
Dilihat 2784 kali 28 September 2022 21:33 BERITAMAGELANG.ID - Kabid Perdagangan pada Disdagkop UMKM Kabupaten Magelang, Pantjaraningtyas Putranto, mengatakan, terkait dengan perkembangan teknologi informasi digital, pelaku UMKM harus bisa memanfaatkan hal tersebut untuk perkembangan UMKM [...]
Ini Fenomena Unik Pilkades 49 Desa di Magelang
Dilihat 2783 kali 14 Oktober 2018 16:06 BERITAMAGELANG - Bersaing dengan kerabat dan istri, menjadi fenomena unik dalam proses Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Minggu (14/10)."Sebenarnya ada 50 desa yang menggelar Pilkades, tapi Desa Kemuthuk [...]
HAKLI Berperan Penting Bangun Kesehatan Lingkungan
Dilihat 2782 kali 24 September 2022 13:32 BERITAMAGELANG.ID - Tenaga kesehatan menjadi ujung tombak dalam menghadapi situasi Pandemi Covid-19 selama kurun waktu 3 tahun terakhir. Meskipun pandemi sudah banyak mengalami penurunan, pembangunan kesehatan yang berkelanjutan tetap menjadi [...]
BMKG Peringatkan Dampak Mundurnya Musim Hujan
Dilihat 2780 kali 31 Januari 2019 07:55 BERITAMAGELANG.ID - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat untuk mewaspadai mundurnya akhir puncak musim hujan. BMKG memprediksi puncak musim hujan akan terjadi hingga akhir Februari mendatang.Himbauan disampaikan [...]
Awang-Awang Telomoyo, Spot Selfie Baru Para Netizen
Dilihat 2780 kali 24 Mei 2021 15:52 BERITAMAGELANG.ID - Baru seminggu dibuka, gardu pandang "Awang-Awang" di Gunung Telomoyo Kecamatan Ngablak Kabupaten Magelang langsung mendapat tempat di hati pengunjung. Hingga kini, sudah ribuan wisatawan datang untuk merasakan sensasi swafoto [...]
Pelaku Wisata Harus Persiapkan Diri Sambut Wisatawan Mudik
Dilihat 2780 kali 15 April 2022 16:39 BERITAMAGELANG ID - Pelaku pariwisata diharapkan lebih kuat menyambut geliat ekonomi dari aktivitas mudik masyarakat di tengah pandemi Covid-19. Hal tersebut dikatakan Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat usai menghadiri workshop Gerakan Sadar [...]
Kafe Senja Pagi Magelang Suguhkan View Tujuh Gunung
Dilihat 2780 kali 12 Agustus 2022 19:55 BERITAMAGELANG.ID-Kabupaten Magelang adalah daerah yang dikelilingi dengan gunung dan pegunungan, beberapa area bahkan memiliki pemandangan yang begitu indah. Hawanya yang sejuk pastinya akan bikin betah.Wilayah Kabupaten Magelang dengan [...]