Arsip Populer

Dua Orang Ditangkap, Kapolres Magelang Musnahkan Puluhan Kilogram Mercon

Dilihat 2424 kali 11 Juni 2018 18:08 BERITAMAGELANG.ID - Kepolisian Resor Magelang berhasil membekuk dua pelaku pembuat bahan peledak berbahaya berinisial SJ (41) dan MTQ (43). Mereka ditangkap di lokasi berbeda karena memproduksi bahan peledak berbahaya sebagai bahan pembuatan [...]

Dinas Pariwisata Imbau Objek Wisata Mandiri Ditutup Sementara

Dilihat 2424 kali 16 Maret 2020 23:37 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang Iwan Sutiarso mengimbau objek wisata yang dikelola mandiri oleh masyarakat, seperti tubing, taman bunga spot selfie, juga ditutup sementara.Hal [...]

Sat Lantas Polres Magelang Gelar Rakor Forum Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan

Dilihat 2424 kali 03 Agustus 2020 18:26 BERITAMAGELANG - Sat Lantas Polres Magelang bersama Forum Lalu Lintas Angkutan Jalan Kabupaten Magelang melaksanakan Rapat Koordinasi Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, Senin (3/8/2020), bertempat di Ruang Meeting Lily Paris Hotel [...]

Seminar Difabel: "Tak Seorangpun Menghendaki Dilahirkan Tidak Sempurna"

Dilihat 2423 kali 21 April 2018 10:58 BERITAMAGELANG.ID - Memperingati hari Kartini, Pemerintah Kabupaten Magelang memberi tambahan ilmu terutama bagi kaum perempuan terkait penyandang disabilitas. Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan [...]

Rakor PKK, Kesejahteraan Keluarga Jadi Program Prioritas

Dilihat 2423 kali 22 November 2018 12:37 BERITAMAGELANG.ID - Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Magelang menggelar rapat koordinasi Pembina TP PKK Tahun 2018 yang dibuka Pj Sekda Drs. Endra Endah Wacana mewakili Bupati Magelang, Kamis (22/11).Dalam [...]

Gubernur Jawa Tengah Ungkap Pentingnya Kemah Budaya Menuju Indonesia Bahagia

Dilihat 2423 kali 17 Februari 2019 18:46 BERITAMAGELANG.ID - Politik jangan sampai memisahkan persahabatan sesama anak bangsa karena sebenarnya perbedaan itu indah. Demikian diungkapkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dalam kegiatan Kemah Dialog Budaya dan Penanggulangan Tekad Laku [...]

Fun Run Menutup Rangkaian Event Borobudur Marathon 2019

Dilihat 2423 kali 19 Januari 2020 20:24 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 1.650 pelari mengikuti event Borobudur Fun Run, Minggu (19/1) yang mengambil start di pelataran Candi Pawon Borobudur.Borobudur Fun Run merupakan salah satu bagian program Pawone Borobudur Marathon 2019, dan sekaligus [...]

Mahasiswa Bikin Masker Gratis Untuk Warga

Dilihat 2423 kali 08 Mei 2020 10:57 BERITAMAGELANG.ID - Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Magelang membagikan 1.050 masker kepada masyarakat di musim pandemi Covid-19. Pembagian itu merupakan peran IMM untuk membantu dan menghadirkan solusi agar protokol kesehatan berjalan [...]

UMKM Dibantu Promosi Lewat Foto Produk Jumputan

Dilihat 2423 kali 18 Juni 2021 13:20 BERITAMAGELANG.ID - Usaha Mikro sebagai salah satu pelaku pembangunan ekonomi di daerah perlu diberdayakan melalui pendataan dan pendaftaran, kemitraan dan jejaring usaha. "Termasuk di dalamnya usaha yang dilakukan oleh rekan-rekan [...]

Bupati Magelang Beri Bonus Atlet dan Pelatih Berprestasi

Dilihat 2423 kali 21 Desember 2021 16:53 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin memberikan sejumlah bonus/tali asih kepada para atlet dan pelatih yang telah mengukir prestasi dalam ajang National Paralympic Commite (NPC) PEPARNAS Papua 2021, POPDA Jateng, PON, Kejurnas dan [...]