Arsip Populer

Mendekati Libur Lebaran 2022, Permintaan Vaksin Booster Meningkat Tajam

Dilihat 1873 kali 22 April 2022 07:44 BERITAMAGELANG.ID - Menjelang libur Idul Fitri 1443 H, warga yang meminta vaksin booster (dosis tiga) terus meningkat. Dalam beberapa hari ini, ada peningkatan sekitar 1000 hingga 4 ribu orang. Diperkirakan, semakin mendekati liburan nanti, akan [...]

Harga Sayuran di Pasar Agrobisnis Sewukan Fluktuatif

Dilihat 1873 kali 21 Oktober 2024 07:59 BERITAMAGELANG.ID - Harga sejumlah komoditas sayur di Pasar Agrobisnis Sewukan Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang menunjukkan pergerakan fluktuatif. Perbedaan kontras harga saat ini merupakan dampak dari kualitas yang tidak sebanding daya beli [...]

Hari Ini Seorang Perempuan Terkonfirmasi Positif Covid-19 dan Sembilan Pasien Sembuh

Dilihat 1872 kali 31 Agustus 2020 21:24 BERITAMAGELANG.ID - Seorang perempuan berusia berusia 25 tahun, warga Kecamatan Muntilan, dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19, didasarkan hasil swab tertanggal 26 Agustus kemarin. Untuk saat ini, yang bersangkutan memilih menjalani isolasi [...]

Relawan Desa Margoyoso Tingkatkan Kapasitas Penanganan Bencana

Dilihat 1872 kali 08 Desember 2020 11:41 BERITAMAGELANG.ID - Puluhan relawan Desa Margoyoso, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang melaksanakan senam bersama di halaman kompleks balai desa setempat. Momen ini sekaligus untuk meningkatkan keterampilan menghadapi bencana alam yang [...]

Harga Tembakau Anjlok Akibat Hujan Abu Merapi

Dilihat 1872 kali 01 September 2021 16:54 BERITAMAGELANG.ID - Harga jual tembakau di Desa Paten II Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang, turun drastis menjadi Rp1.000 sampai Rp1.500 per kilogram. Hal itu disebabkan abu gunung Merapi yang masih menempel pada tanaman tembakau belum luruh dan [...]

Pemerintah Lindungi Petani Gagal Panen Dengan Asuransi Usaha Tani Padi

Dilihat 1872 kali 05 Oktober 2021 14:39 BERITAMAGELANG.ID - Pertanian merupakan salah satu sektor unggulan dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Magelang. Namun, sektor pertanian juga amat rentan terhadap pengaruh iklim dan cuaca. Risiko gagal panen akibat [...]

Pemkab Magelang Bersama Kodim dan Polres Gencarkan Vaksinasi Covid-19

Dilihat 1872 kali 14 Oktober 2021 21:03 BERITAMAGELANG.ID - Jumlah masyarakat Kabupaten Magelang yang telah divaksinasi Covid-19 dosis pertama mencapai 34.59 persen atau 356.001 suntikan. Saat ini Pemkab Magelang melalui Satgas Covid-19 dan Dinas Kesehatan bekerja sama dengan Kodim [...]

Yayasan Dulang Mas Joglo Semar Nusantara Diharap Perkuat Nilai Luhur dan Budaya

Dilihat 1872 kali 31 Juli 2022 16:05 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang diwakili Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Magelang, Iwan Sutiarso bersama Wakil Ketua DPRD Kabupaten Magelang Suharno, dan jajaran Forkopimcam Kecamatan Borobudur menghadiri [...]

Diserang Hacker, Proses Penghitungan Suara Pilkada Sempat Terkendala

Dilihat 1871 kali 30 Juni 2018 08:05 BERITAMAGELANG.ID - KPU Kabupaten Magelang sempat menghentikan proses penghitungan suara Pilkada Bupati Magelang dan Gubernur Jawa Tengah. Insiden tersebut terjadi karena adanya instruksi dari KPU RI yang menyebutkan server tengah diserang [...]

Diminta Belajar Di Rumah, Satpol PP Temukan Pelajar Keluyuran

Dilihat 1871 kali 19 Maret 2020 16:48 BERITAMAGELANG.ID - Satpol PP Kabupaten Magelang melaksanakan kegiatan patroli wilayah objek vital dalam rangka pengendalian dan pemeliharaan Tribumtranmas terkait pencegahan virus corona. Giat ini juga dilakukan untuk memantau pelaksanaan libur [...]