Arsip Populer


Pasangan Lansia di Menoreh Dapat Bantuan Bedah Rumah
Dilihat 1273 kali 07 Januari 2025 10:20 BERITAMAGELANG.ID - Kodim 0705 Magelang bersama Yayasan Sandal Jepitan Bareng Magelang dan Pemerintah Kecamatan Salaman bersinergi melakukan bedah rumah milik pasangan lansia Banar dan Fathonah. Mereka selama ini menempati gubug tidak layak [...]
Bupati Magelang Apresiasi Pelayanan Bank Bapas 69 di Masa Pandemi
Dilihat 1272 kali 09 September 2021 11:17 BERITAMAGELANG.ID - Saat melaksanakan upacara peringatan HUT PT. BPR Bank Bapas 69 (Perseroda) ke-52, Bupati Magelang Zaenal Arifin menyampaikan apresiasi kepada Bank Bapas 69 yang telah melaksanakan berbagai program pelayanan nasabah di masa [...]
Ratusan Anak Yatim dan Dhuafa Terima Santunan Ramadan
Dilihat 1272 kali 24 April 2022 13:29 BERITAMAGELANG.ID - Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Christanti Zaenal Arifin didampingi jajaran Forkopimcam Pakis menyerahkan santunan Ramadan kepada anak yatim-piatu dan dhuafa di GOR Gumelem, Pakis, Minggu (24/4).Christanti yang [...]
Kirab Gunungan Meriahkan Hari Jadi Pasar Desa Podosuko Ke-28 Tahun
Dilihat 1272 kali 18 September 2022 13:10 BERITAMAGELANG.ID - Memperingati Hari Jadi yang ke- 28 Pasar Desa Podosuko, Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang cukup meriah. Kemeriahan semakin seru dengan digelarnya kirab Gunungan sayur dan jajanan pasar pada Minggu 18/09/2022. [...]
Api Dharma Waisak Disakralkan di Candi Mendut
Dilihat 1272 kali 02 Juni 2023 18:06 BERITAMAGELANG.ID - Api Dharma Waisak 2567 BE/2023 dari Sumber Api Abadi Mrapen, Kabupaten Grobogan disakralkan di Candi Mendut Kabupaten Magelang, Jumat (2/6/2023). Api dharma tiba di kompleks Candi Mendut pada pukul 14.58 WIB. Usai [...]
Sukseskan Pilkada Serentak, Disdukcapil Kabupaten Magelang Kebut Rekam KTP
Dilihat 1272 kali 03 Juli 2024 10:50 BERITAMAGELANG.ID-Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Magelang kebut rekam KTP Elektronik bagi penduduk pemula dan wajib KTP-El tapi belum memiliki KTP-El. Langkah ini dilakukan dengan semakin dekatnya waktu pemilihan kepala daerah [...]
Ratusan Warga Terima Bantuan Pangan Non Tunai
Dilihat 1271 kali 15 Oktober 2020 20:57 BERITAMAGELANG - Kementerian Sosial melalui Pemerintah Desa Banyurojo Kecamatan Mertoyudan Kabupaten Magelang, menyalurkan Bantuan Pangan Non Tunai, Kamis (15/10/2020) di balai desa setempat. Sebanyak 458 kepala keluarga menerima bantuan [...]
Sempat Turun, Hari Ini Tambah 204 Lagi Pasien Terkonfirmasi
Dilihat 1271 kali 21 Desember 2020 21:02 BERITAMAGELANG.ID - Pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Magelang, Senin (21/12/2020) bertambah 204 orang. Selain itu juga ada 3 yang meninggal, berasal dari Mertoyudan, Tegalrejo dan Secang. Meski demikian, hari ini juga ada 71 [...]