Arsip Berita

Ketua TP PKK Kabupaten Magelang Beri Penghargaan Posyandu Terbaik

13 Desember 2025 06:50 BERITAMAGELANG.ID - Ketua TP PKK Kabupaten Magelang, Dian Grengseng Pamuji menyerahkan hadiah pada beberapa pemenang pelaksana terbaik kelembagaan Posyandu dan pelaksana terbaik konvergensi penurunan stunting. Penghargaan diserahkan [...]

Magelang Gress Sale 2025 Hadirkan Berbagai Promo Belanja untuk Masyarakat

12 Desember 2025 19:26 BERITAMAGELANG.ID - Menjelang liburan sekolah dan akhir tahun, Pemerintah Kabupaten Magelang melaunching event Magelang Gress Sale 2025. Sebuah program promosi terpadu yang menonjolkan diskon belanja, kuliner dan atraksi wisata sebagai daya [...]

UMKM Dapat Bantuan untuk Kembangkan Bisnis

12 Desember 2025 15:51 BERITAMAGELANG.ID - Sentra Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kampung Kali, Desa Paremono, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, menjadi tulang punggung dalam pengembangan  perekonomian di daerah. Kegiatan usaha di tingkat pedesaan ini, [...]

Agroforestry Kopi Lestari Jaga Ekologi Kawasan Menoreh dan Sumbing

12 Desember 2025 15:31 BERITAMAGELANG.ID - Program Agroforestry Kopi Lestari resmi diluncurkan pada Jumat, (12/12) di Desa Ngadiharjo, Borobudur, Kabupaten Magelang. Kegiatan pembukaan ditandai dengan penanaman simbolis bibit pohon kopi, dilanjutkan dengan Focus Group [...]

Solar Panel System Bantu Kurangi Emisi Karbon di Borobudur

12 Desember 2025 15:14 BERITAMAGELANG.ID - Mendukung komitmen transformasi energi baru terbarukan (EBT), PT Taman Wisata Candi (TWC) dengan PLN Icon Plus melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding) Pengembangan Solar Panel System di Kampung [...]

Pemkab Magelang Fokus Percepatan Penurunan Stunting

12 Desember 2025 10:50 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menggelar Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Tahun 2025 pada Kamis (11/12) di Pendopo Setda Kabupaten Magelang. Kegiatan ini menjadi forum penting untuk menguatkan [...]

Upaya Penanggulangan Kemiskinan di Kabupaten Magelang Tunjukan Tren Positif

12 Desember 2025 08:41 BERITAMAGELANG.ID - Upaya penanggulangan kemiskinan di Kabupaten Magelang menunjukkan hasil positif. Berdasarkan data terbaru, angka kemiskinan di wilayah berhasil turun menjadi 9,9 persen pada tahun 2025, dari 10,83 persen di tahun sebelumnya. [...]

Kajian Teman Hijrah Hadirkan Ustad Ridho Febri

11 Desember 2025 21:51 BERITAMAGELANG.ID - Kajian Teman Hijrah menggelar kegiatan edukatif yang sukses menarik perhatian ratusan jemaah perempuan di Magelang. Berkolaborasi untuk ketiga kalinya dengan Akhwat Bergerak Magelang, Kajian Teman Hijrah kali ini mengangkat [...]

Ratusan Peserta Ikuti Lomba Mencanting di Candi Borobudur

11 Desember 2025 20:25 BERITAMAGELANG.ID - Lomba mencanting di pelataran Candi Borobudur Kabupaten Magelang diikuti lebih dari 200 peserta, Kamis (11/12). Kegiatan ini menjadi rangkaian upaya pelestarian batik sekaligus penguatan UMKM batik di Kabupaten Magelang.Ketua [...]

Pemkab Magelang Tegaskan Komitmen Anti Korupsi

11 Desember 2025 20:19 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang melalui Inspektorat menyelenggarakan kegiatan Gelar Pengawasan Daerah (Larwasda) di Semanggi Ballroom Grand Artos, Magelang, Kamis (11/12). Dalam sambutannya, Bupati Magelang, [...]